Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Para Pemimpin Negeri Muslim Ucapkan Selamat Hari Kemerdekaan kepada Indonesia

Kompas.com - 17/08/2020, 10:10 WIB
Danur Lambang Pristiandaru

Penulis

RIYADH, KOMPAS.com - Para pemimpin negeri-negeri muslim mengucapkan selamat hari kemerdekaan ke-75 kepada Indonesia.

Raja Arab Saudi Ke-7, Raja Salman bin Abdulaziz Al Saud dan Putra Mahkota Muhammad Bin Salman memberikan ucapan selamat kepada Presiden Joko Widodo (Jokowi) secara terpisah.

Dilansir dari Saudi Gazette, Minggu (16/8/2020), Raja Salman dan Putra Mahkota Arab Saudi berharap Jokowi selalu sehat dan bahagia.

Keduanya juga berharap semoga pemerintah dan rakyat Indonesia terus maju dan sejahtera sebagaimana dilaporkan Saudi Press Agency.

Baca juga: AS dan Azerbaijan Ucapkan Selamat Kemerdekaan kepada Indonesia

Di tempat lain, Raja Oman Sultan Haitham Bin Tarik juga mengirimkan ucapan selamat kepada Jokowi dalam rangka hari ulang tahun (HUT) ke-75 Indonesia.

Haitham menyampaikan ucapan selamat yang tulus dan mendoakan semoga Jokowi dan rakyat Indonesia sehat dan bahagia.

Dilansir dari Times of Oman, Minggu, Sultan Oman juga berharap agar Indonesia semakin maju dan sejahtera.

Baca juga: Cerita Firli Kecil Perang-perangan Saat Peringatan Kemerdekaan RI...

Sementara itu, Raja Brunei Darussalam Sultan Hassanal Bolkiah juga mengirimkan pesan ucapan selamat kepada Presiden RI.

Dilansir dari Borneo Bulletin, Senin (17/8/2020), Sultan Brunei Darussalam juga mengucapkan selamat kepada rakyat Indonesia yang merayakan HUT ke-75 Indonesia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

[POPULER GLOBAL] Rudal Tua Tapi Canggih | Miss Buenos Aires Usianya 60

[POPULER GLOBAL] Rudal Tua Tapi Canggih | Miss Buenos Aires Usianya 60

Global
WHO: Penggunaan Alkohol dan Vape di Kalangan Remaja Mengkhawatirkan

WHO: Penggunaan Alkohol dan Vape di Kalangan Remaja Mengkhawatirkan

Global
Kunjungan Blinken ke Beijing, AS Prihatin China Seolah Dukung Perang Rusia

Kunjungan Blinken ke Beijing, AS Prihatin China Seolah Dukung Perang Rusia

Global
Rusia Serang Jalur Kereta Api Ukraina, Ini Tujuannya

Rusia Serang Jalur Kereta Api Ukraina, Ini Tujuannya

Global
AS Berhasil Halau Serangan Rudal dan Drone Houthi di Teluk Aden

AS Berhasil Halau Serangan Rudal dan Drone Houthi di Teluk Aden

Global
Petinggi Hamas Sebut Kelompoknya akan Letakkan Senjata Jika Palestina Merdeka

Petinggi Hamas Sebut Kelompoknya akan Letakkan Senjata Jika Palestina Merdeka

Global
Inggris Beri Ukraina Rudal Tua Canggih, Begini Dampaknya Jika Serang Rusia

Inggris Beri Ukraina Rudal Tua Canggih, Begini Dampaknya Jika Serang Rusia

Global
Siapa Saja yang Berkuasa di Wilayah Palestina Sekarang?

Siapa Saja yang Berkuasa di Wilayah Palestina Sekarang?

Internasional
Ikut Pendaftaran Wajib Militer, Ratu Kecantikan Transgender Thailand Kejutkan Tentara

Ikut Pendaftaran Wajib Militer, Ratu Kecantikan Transgender Thailand Kejutkan Tentara

Global
Presiden Ukraina Kecam Risiko Nuklir Rusia karena Mengancam Bencana Radiasi

Presiden Ukraina Kecam Risiko Nuklir Rusia karena Mengancam Bencana Radiasi

Global
Jelang Olimpiade 2024, Penjara di Paris Makin Penuh

Jelang Olimpiade 2024, Penjara di Paris Makin Penuh

Global
Polisi Diduga Pakai Peluru Karet Saat Amankan Protes Pro-Palestina Mahasiswa Georgia

Polisi Diduga Pakai Peluru Karet Saat Amankan Protes Pro-Palestina Mahasiswa Georgia

Global
Pemilu India: Pencoblosan Fase Kedua Digelar Hari Ini di Tengah Ancaman Gelombang Panas

Pemilu India: Pencoblosan Fase Kedua Digelar Hari Ini di Tengah Ancaman Gelombang Panas

Global
Kim Jong Un: Peluncur Roket Teknologi Baru, Perkuat Artileri Korut

Kim Jong Un: Peluncur Roket Teknologi Baru, Perkuat Artileri Korut

Global
Anggota DPR AS Ini Gabung Aksi Protes Pro-Palestina di Columbia University

Anggota DPR AS Ini Gabung Aksi Protes Pro-Palestina di Columbia University

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com