Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Diminta Pakai Masker, Pria Ini Malah Todongkan Senjata

Kompas.com - 24/07/2020, 22:48 WIB
Ardi Priyatno Utomo

Penulis

Sumber AFP

MIAMI, KOMPAS.com - Seorang pria di Florida, AS, ditangkap setelah dia menodongkan pistol saat diminta mengenakan masker saat berbelanja di Walmart.

Vincent Scavetta dibekuk karena melakukan penyerangan menggunakan senjata mematikan, dan memamerkan senjata api secara tidak sepantasnya.

"Selamat datang di Penjara PBC, nak. Biar ini jadi pelajaran. Segalanya bisa berlangsung lebih buruk," tulis Kantor Sheriff Palm Beach di Twitter.

Baca juga: Lari 35 Km, Dokter Ini Ingin Buktikan Orang dengan Gangguan Pernapasan Aman Pakai Masker

Pria 28 tahun itu disebut menodongkan senjata kepada sesama pengunjung Walmart, setelah mereka terlibat pertengkaran karena dia menolak pakai masker.

Sejak 20 Juli lalu, Walmart yang merupakan retailer terbesar di dunia sudah mewajibkan setiap pengunjungnya untuk memakai penutup hidung dan mulut.

Tetapi masih banyak warga AS yang menolak memakainya. Diperburuk dengan keengganan Presiden Donald Trump dan sekutunya melakukan imbauan.

bagamana pun dalam beberapa hari terakhir seperti diberitakan AFP Jumat (24/7/2020), sang presiden mulai melunak dan meminta publik memakai masker.

Dalam kicauannya di Twitter, Trump mengunggah foto dirinya sedang mengenakan masker dan memerintahkan warga untuk mengikutinya.

"Kita bersatu dalam upaya mengalahkan Virus China tak terkalahkan. Sangat patriotik jika menggunakan masker di saat tak bisa menerapkan pembatasan sosial," kata dia.

Gubernur Florida, Ron DeSantis, politisi Republik yang merupakan pendukung terdepan presiden, mendapat kritik karena tak menginstruksikan pemakaian masker.

Akhirnya sejumlah wali kota di wilayahnya secara mandiri mulai menerbitkan instruksi agar masyarakat bisa mengenakan penutup wajah dan mulut.

Kkeerasan karena menolak mengenakan penutup mulut juga terjadi di Peranvis, di mana seorang sopir bus disiksa oleh penumpangnya.

Sebabnya si sopir menolak mengangkut penumpang yang tidak mengikuti aturan di tengah mewabahnya virus corona.

Baca juga: Masuk Hagia Sophia untuk Shalat Jumat, Jemaah Diminta Pakai Masker dan Bawa Sajadah

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Inilah Wombat Tertua di Dunia, Usianya 35 Tahun

Inilah Wombat Tertua di Dunia, Usianya 35 Tahun

Global
Biden Akan Bicara ke Netanyahu Usai Israel Perintahkan Warga Rafah Mengungsi

Biden Akan Bicara ke Netanyahu Usai Israel Perintahkan Warga Rafah Mengungsi

Global
Pejabat UE dan Perancis Kecam Israel Perintahkan Warga Rafah Mengungsi, Ini Alasannya

Pejabat UE dan Perancis Kecam Israel Perintahkan Warga Rafah Mengungsi, Ini Alasannya

Global
Rusia dan Ukraina Dilaporkan Pakai Senjata Terlarang, Apa Saja?

Rusia dan Ukraina Dilaporkan Pakai Senjata Terlarang, Apa Saja?

Internasional
Setelah Perintahkan Warga Mengungsi, Israel Serang Rafah, Hal yang Dikhawatirkan Mulai Terjadi

Setelah Perintahkan Warga Mengungsi, Israel Serang Rafah, Hal yang Dikhawatirkan Mulai Terjadi

Global
Jerman Tarik Duta Besarnya dari Rusia, Ini Alasannya

Jerman Tarik Duta Besarnya dari Rusia, Ini Alasannya

Global
Kebun Binatang di China Warnai 2 Anjing Jadi Mirip Panda, Tarik Banyak Pengunjung tapi Tuai Kritik

Kebun Binatang di China Warnai 2 Anjing Jadi Mirip Panda, Tarik Banyak Pengunjung tapi Tuai Kritik

Global
Meski Rafah Dievakuasi, Hamas Tetap Lanjutkan Perundingan Gencatan Senjata

Meski Rafah Dievakuasi, Hamas Tetap Lanjutkan Perundingan Gencatan Senjata

Global
Rusia Ungkap Tujuan Putin Perintahkan Latihan Senjata Nuklir dalam Waktu Dekat

Rusia Ungkap Tujuan Putin Perintahkan Latihan Senjata Nuklir dalam Waktu Dekat

Global
Pria Ini Menyamar Jadi Wanita agar Terhindar Penangkapan, tapi Gagal

Pria Ini Menyamar Jadi Wanita agar Terhindar Penangkapan, tapi Gagal

Global
Cerita Wartawan BBC Menumpang Kapal Filipina, Dikejar Kapal Patroli China

Cerita Wartawan BBC Menumpang Kapal Filipina, Dikejar Kapal Patroli China

Global
Putin Perintahkan Pasukan Rusia Latihan Senjata Nuklir di Dekat Ukraina

Putin Perintahkan Pasukan Rusia Latihan Senjata Nuklir di Dekat Ukraina

Global
Israel Dorong 100.000 Warga Sipil Palestina Tinggalkan Rafah Timur, Apa Tujuannya?

Israel Dorong 100.000 Warga Sipil Palestina Tinggalkan Rafah Timur, Apa Tujuannya?

Global
Fakta-fakta di Balik Demo Mahasiswa AS Tolak Perang di Gaza

Fakta-fakta di Balik Demo Mahasiswa AS Tolak Perang di Gaza

Global
Hezbollah Tembakkan Puluhan Roket Katyusha ke Pangkalan Israel

Hezbollah Tembakkan Puluhan Roket Katyusha ke Pangkalan Israel

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com