Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Tentara Wanita Muslim Afrika Selatan Boleh Bertugas Pakai Hijab

Awal tahun lalu pengadilan militer Afsel mencabut dakwaan kepada seorang tentara yang mengenakan hijab di bawah baret.

Tentara itu adalah Mayor Fatima Isaacs, yang didakwa secara pidana pada Juni 2018 dengan alasan tidak mematuhi perintah atasan yang menyuruhnya melepas hijab saat memakai seragam.

Pengadilan militer di Castle of Good Hope dekat Cape Town mencabut semua dakwaan pada Januari 2020, dan mengizinkan Isaacs mengenakan penutup kepala berwarna hitam saat bertugas, selama tidak menutupi telinganya.

Akan tetapi militer Afsel tidak mengubah kebijakan berpakaiannya, sehingga Isaacs mengajukan gugatan di pengadilan kesetaraan Afrika Selatan, atas peraturan yang membatasi pakaian keagamaan.

Pasukan Pertahanan Afrika Selatan (SANDF) akhirnya setuju mengubah kebijakannya minggu ini, dan mengizinkan semua tentara wanita Muslim memakai hijab saat bertugas.

"Peraturan berbusana SANDF telah diperbarui untuk mengizinkan pemakaian hijab oleh (wanita) Muslim sesuai dengan ketentuan dalam peraturan berseragam," kata juru bicara Mafi Mgobozi kepada AFP melalui WhatsApp pada Kamis.

Pusat Sumber Daya Hukum yang berbasis di Afrika Selatan dan mewakili Isaacs, menyambut baik keputusan itu melalui Twitter pada Rabu (27/1/2021).

Mereka juga berkata akan mencabut kasusnya di pengadilan kesetaraan.

https://www.kompas.com/global/read/2021/01/29/105911370/tentara-wanita-muslim-afrika-selatan-boleh-bertugas-pakai-hijab

Terkini Lainnya

Berduka, Hamas Puji Dukungan Ebrahim Raisi terhadap Perlawanan Palestina

Berduka, Hamas Puji Dukungan Ebrahim Raisi terhadap Perlawanan Palestina

Global
Siapa Ebrahim Raisi, Presiden Iran yang Tewas dalam Kecelakaan Helikopter?

Siapa Ebrahim Raisi, Presiden Iran yang Tewas dalam Kecelakaan Helikopter?

Internasional
Profil Mohammad Mokhber, Presiden Sementara Iran Pengganti Ebrahim Raisi

Profil Mohammad Mokhber, Presiden Sementara Iran Pengganti Ebrahim Raisi

Global
Biografi Ebrahim Raisi: Ulama, Jaksa, dan Politisi Iran Garis Keras

Biografi Ebrahim Raisi: Ulama, Jaksa, dan Politisi Iran Garis Keras

Global
Foto Terakhir Presiden Iran Ebrahim Raisi Sebelum Tewas Kecelakaan Helikopter

Foto Terakhir Presiden Iran Ebrahim Raisi Sebelum Tewas Kecelakaan Helikopter

Global
Apa yang Terjadi Setelah Presiden Iran Meninggal?

Apa yang Terjadi Setelah Presiden Iran Meninggal?

Global
Presiden Iran Ebrahim Raisi Terkonfirmasi Meninggal dalam Kecelakaan Helikopter

Presiden Iran Ebrahim Raisi Terkonfirmasi Meninggal dalam Kecelakaan Helikopter

Global
Pejabat Iran: Ebrahim Raisi Tewas Usai Helikopternya Menabrak Puncak Pegunungan

Pejabat Iran: Ebrahim Raisi Tewas Usai Helikopternya Menabrak Puncak Pegunungan

Global
Kronologi Penemuan Helikopter Presiden Iran yang Jatuh, IRCS: Tak Ada Jejak Korban Selamat

Kronologi Penemuan Helikopter Presiden Iran yang Jatuh, IRCS: Tak Ada Jejak Korban Selamat

Global
Lokasi Jatuhnya Helikopter Presiden Iran Ditemukan, Kondisi Heli Tidak Baik

Lokasi Jatuhnya Helikopter Presiden Iran Ditemukan, Kondisi Heli Tidak Baik

Global
Presiden Iran Ebrahim Raisi Dilaporkan Tewas dalam Kecelakaan Helikopter

Presiden Iran Ebrahim Raisi Dilaporkan Tewas dalam Kecelakaan Helikopter

Global
Prihatin Kecelakaan Helikopter Presiden Iran, China Siap Beri Dukungan dan Bantuan

Prihatin Kecelakaan Helikopter Presiden Iran, China Siap Beri Dukungan dan Bantuan

Global
Hubungan Israel-Mesir Memburuk Setelah Israel Duduki Perbatasan Rafah

Hubungan Israel-Mesir Memburuk Setelah Israel Duduki Perbatasan Rafah

Internasional
Raja Salman Infeksi Paru-paru, Sempat Nyeri Sendi dan Suhu Tinggi

Raja Salman Infeksi Paru-paru, Sempat Nyeri Sendi dan Suhu Tinggi

Global
Presiden Iran Ebrahim Raisi Belum Ditemukan Usai Helikopternya Jatuh

Presiden Iran Ebrahim Raisi Belum Ditemukan Usai Helikopternya Jatuh

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke