Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

3 Anak Ini Ditemukan di Sebuah Rumah dengan Ibu yang Tewas

WASHINGTON, D.C, KOMPAS.com - Tiga orang anak ditemukan di sebuah rumah di pinggir kota Houston. Di Baytown yang terletak sekitar 25 mil sebelah timur Houston, dekat Teluk Galveston.

Mereka ditemukan di rumah itu bersama dengan tubuh seorang wanita berusia 37 tahun yang telah meninggal di dalam rumah tersebut pada Selasa (31/3/2020).

Penemuan mengerikan ini terjadi tak lama setelah seorang pria menyerahkan diri di Kepolisian Baytown Department.

Kepala polisi daerah Harris, Ed Gonzales melaporkan bahwa Pria itu tak lama mengabarkan kalau istrinya telah wafat di rumah mereka.

Tersangka yang diidentifikasi berusia 37 tahun itu tidak memberitahu rincian lainnya tentang kematian istrinya, kata Gonzalez.

Perwakilan kepala polisi yang dikirim ke kediaman korban memeriksa jasad korban wanita itu dan tak menyangka akan disambut tiga orang anak berusia 11, 7 dan 4 tahun.

Salah satu dari anak-anak itu tak lama kemudian menuntun sang polisi ke kamar tidur tempat ibu mereka terbaring tak bernyawa.

Detektif mengatakan pria (yang melaporkan diri) itu tidak ditahan. Sementara itu, mereka menunggu laporan otopsi untuk menentukan penyebab kematiannya.

Gonzalez tidak mengatakan jika pihaknya percaya bahwa pria itu adalah tersangka pembunuh dari korban mati tersebut.

Tetapi dia menyatakan bahwa kematian itu bisa saja menjadi kasus kekerasan dalam rumah tangga (KDRT).

"Kami tidak akan berspekulasi. Jelas, semua orang akan diwawancarai, "kata Gonzalez.

"Faktanya, dia tinggal di sini dan jelas semua orang melihatnya. Ada indikasi kuat bahwa itu adalah kematian yang traumatis bahwa dia (pria itu) bisa saja terlibat (didalamnya). Anak-anak itu kini tinggal bersama anggota keluarga lain," kata Gonzalez.

"(Peristiwa) ini akan membuat trauma pada siapa pun, jika tidak segera ditangani, pada akhirnya nanti, trauma akan menimpa anak yang usianya lebih tua seperti anak berusia 7 dan 11 tahun, "kata Gonzalez.

"Harapan kami adalah mereka akhirnya pulih dari semua ini dan mendapatkan cinta dan dukungan yang tepat dari orang lain."

https://www.kompas.com/global/read/2020/04/05/150000070/3-anak-ini-ditemukan-di-sebuah-rumah-dengan-ibu-yang-tewas

Terkini Lainnya

Kera Tergemuk di Thailand Mati karena Sering Diberi Permen dan Minuman Manis

Kera Tergemuk di Thailand Mati karena Sering Diberi Permen dan Minuman Manis

Global
Israel: Kasus Genosida di Pengadilan PBB Tak Sesuai Kenyataan

Israel: Kasus Genosida di Pengadilan PBB Tak Sesuai Kenyataan

Global
Minim Perlindungan, Tahanan di AS yang Jadi Buruh Rawan Kecelakaan Kerja

Minim Perlindungan, Tahanan di AS yang Jadi Buruh Rawan Kecelakaan Kerja

Internasional
Korut Tembakkan Rudal Balistik Tak Dikenal, Ini Alasannya

Korut Tembakkan Rudal Balistik Tak Dikenal, Ini Alasannya

Global
Siapa 'Si Lalat' Mohamed Amra, Napi yang Kabur dalam Penyergapan Mobil Penjara di Prancis?

Siapa "Si Lalat" Mohamed Amra, Napi yang Kabur dalam Penyergapan Mobil Penjara di Prancis?

Internasional
Tekno-Nasionalisme Xi Jinping dan Dampaknya pada Industri Global

Tekno-Nasionalisme Xi Jinping dan Dampaknya pada Industri Global

Global
2 Polisi Malaysia Tewas Ditembak dan Diserang, Pelaku Disebut Terafiliasi Jemaah Islamiyah

2 Polisi Malaysia Tewas Ditembak dan Diserang, Pelaku Disebut Terafiliasi Jemaah Islamiyah

Global
AS Sebut Dermaga Terapungnya Mulai Dipakai untuk Kirim Bantuan ke Gaza

AS Sebut Dermaga Terapungnya Mulai Dipakai untuk Kirim Bantuan ke Gaza

Global
Suara Tembakan di Dekat Kedutaan Israel, Polisi Swedia Menahan Beberapa Orang

Suara Tembakan di Dekat Kedutaan Israel, Polisi Swedia Menahan Beberapa Orang

Global
Kharkiv Jadi Kota Kedua Ukraina yang Sering Diserang Drone Rusia

Kharkiv Jadi Kota Kedua Ukraina yang Sering Diserang Drone Rusia

Global
China Disebut Berencana Kembangkan Reaktor Nuklir Terapung di Laut China Selatan

China Disebut Berencana Kembangkan Reaktor Nuklir Terapung di Laut China Selatan

Global
Pemungutan Suara di Paris Bikin Pulau Milik Perancis di Pasifik Mencekam, Mengapa?

Pemungutan Suara di Paris Bikin Pulau Milik Perancis di Pasifik Mencekam, Mengapa?

Internasional
Rangkuman Hari Ke-813 Serangan Rusia ke Ukraina: Xi Jinping dan Putin Buat Kesepakatan | Zelensky Akui Situasi Sulit di Kharkiv 

Rangkuman Hari Ke-813 Serangan Rusia ke Ukraina: Xi Jinping dan Putin Buat Kesepakatan | Zelensky Akui Situasi Sulit di Kharkiv 

Global
Negara-negara yang Telah Lakukan Aksi Konkret Menentang Israel

Negara-negara yang Telah Lakukan Aksi Konkret Menentang Israel

Global
Spanyol Tolak Izin Berlabuh Kapal yang Bawa 27 Ton Bahan Peledak ke Israel, dari Mana Asalnya?

Spanyol Tolak Izin Berlabuh Kapal yang Bawa 27 Ton Bahan Peledak ke Israel, dari Mana Asalnya?

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke