Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

10 Jenis Garam untuk Masakan, dari Sea Salt hingga Himalaya

Kompas.com - 12/01/2022, 16:36 WIB
Krisda Tiofani,
Yuharrani Aisyah

Tim Redaksi

5. Garam himalaya merah muda

Sama seperti namanya, garam himalaya ini berwarna merah muda pucat cenderung merah jambu.

Jenis garam ini dihasilkan dari galian tambang yang disebut memiliki berbagai manfaat kesehatan.

Garam himalaya merah muda dapat digunakan untuk keperluan memasak dan kecantikan, seperti spa.

Baca juga: Resep Udang Cabe Garam, Lauk Praktis ala Restoran Chinese Food

6. Flake salt 

Flake salt atau garam serpihan memiliki bentuk yang lebar dan datar. Garam ini sering disebut sebagai serpihan garam laut.

Mengutip Master Class, flake salt biasa digunakan sebagai bumbu tambahan untuk roti, daging serta sayuran yang dipanggang.

7. Garam batu

ilustrasi es krim vanila. SHUTTERSTOCK/Anna_Pustynnikova ilustrasi es krim vanila.

Istilah garam batu mengacu pada bentuk potongan jenis garam ini yang besar. 

Rock salt atau garam batu bisa digunakan untuk keperluan masakan dan non masakan. Makanan yang paling sering menggunakan garam batu adalah es krim

8. Garam asap

Smoke salt atau garam asap adalah jenis garam laut yang dipanggang menggunakan kayu selama dua minggu.

Aroma dan rasa aromatik yang dihasilkan dari kayu ini cocok dipadukan dengan makanan bercita rasa gurih.

Baca juga: Kapan Waktu Tepat Taburkan Garam agar Rasa Makanan Enak?

9. Garam truffle 

Sebagian garam truffle dibuat dari campuran garam laut dan jamur ascomycetes sehingga memiliki warna hitam.

Mengutip Country Livingjenis garam ini cocok digunakan untuk menambah kesan istimewa pada makanan, tanpa membeli truffle asli.

10. Korean sogeum salt 

Persis seperti namanya, korean sogeum salt adalah jenis garam yang berasal dari Korea.

Mengutip Food Republic, garam yang sering digunakan untuk membuat kimchi ini diproduksi dengan tenaga surya di sebuah pulau kecil di Korea.

Baca juga: 6 Kesalahan Umum Saat Pakai Garam untuk Masak

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Foodplace (@my.foodplace)

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com