Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mencicipi Jakangkote dan Lumpia ala Restoran Legendaris di Makassar

Kompas.com - 11/01/2022, 20:11 WIB
Alma Erin Mentari

Penulis

Tidak tercium sama sekali aroma rebung yang sering kali apek, jika salah mengolah. Ada cocolan sambal cair yang juga disajikan dalam seporsi lumpia.

Selain lumpia, ada bikang doang. Sekilas bikang doang mirip dengan bakwan udang. Menikmati dalam keadaan panas, bikang doang terasa renyah hingga terdengar suara kres saat menggigitnya.

Baca juga:

Dalam setiap bikang doang, terdapat dua ekor udang sebagai topping di atasnya. Dalam adonan bikang doang terdapat taoge dan parutan wortel yang menambah lezat sajian.

Semua harga gorengan yang dijualn di Jalangkote & Lumpia Asli Lasinrang Ny. Lily Montolalu dihargai sebesar Rp 8.000.

Kamu bisa mampir ke pusat outlet Jalangkote & Lumpia Asli Lasinrang Ny. Lily Montolalu yang berada di Jalan Lasinrang Nomor 11A, Sawerigading, Ujung Pandang, Kota Makassar.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com