Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

8 Kemampuan Hard Skill dan Soft Skill yang Perlu Dimiliki Mahasiswa

Kompas.com - 09/05/2022, 15:14 WIB
Mahar Prastiwi,
Dian Ihsan

Tim Redaksi

Dalam suatu pekerjaan, sangat penting untuk memiliki kemampuan menganalisa suatu masalah. Untuk itu, skill yang satu ini akan membantu untuk memunculkan ide-ide baru untuk mengatasi masalah tersebut.

2. Adaptasi

Untuk bertahan di suatu lingkungan pekerjaan, skill adaptasi ini sangat dibutuhkan. Selain melatih untuk tidak mudah menyerah, skill ini juga sangat berguna untuk melatih diri mempelajarai hal baru.

Baca juga: Hindari Kasus Perjokian Jadi Salah Satu Persiapan Pusat UTBK Unej

3. Kreativitas

Di dalam suatu perusahaan dibutuhkan orang-orang yang dapat memunculkan ide-ide baru sebagai inovasi dan terobosan untuk perusahaannya.

Karena itu, kreativitas dalam berpikir sangat dibutuhkan agar melihat sesuatu secara berbeda dan membuat ide-ide baru yang orisinil.

4. Emotional Intelligence

Skill yang satu ini adalah kemampuan untuk memahami dan mengatur emosi diri sendiri dan orang lain.

Dengan memiliki skill yang satu ini kamu jadi lebih mudah bekerja dengan orang lain karena rasa empati dan tahu bagaimana menghargai orang lain.

Baca juga: Beasiswa S1-S3 di Shanghai, Kuliah Gratis dan Tunjangan Hidup

Itulah daftar hard skill dan soft skill yang perlu dimiliki generasi muda zaman sekarang. Dengan menguasai daftar kemampuan hard skill dan soft skill tersebut, bisa memperbesar peluangmu diserap dunia kerja.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com