Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Alumnus Undip: Lulusan Komunikasi Punya Lapangan Kerja dan Kesempatan Luas

Kompas.com - 03/10/2021, 21:50 WIB
Albertus Adit

Penulis

Banyak ilmu didapatkan di Komunikasi, dari jurnalistik, public speaking, advertising, broadcasting dan ilmu-ilmu tersebut merupakan ilmu yang siap pakai semua.

Ilmu-ilmu itu dibutuhkan juga dalam kegiatan sehari-harinya, ia sangat bersyukur bisa menjadi bagian dari mahasiswa Komunikasi Undip.

Ternyata, pendidikan itu dapat mengubah hidup Esdras. Dia dulu ingin sekali kuliah, meski anak petani jadi sejak kecil merasakan bagaimana perjuangan hidup menjadi petani.

"Akhirnya saya memilih serius di jalur pendidikan, karena paling tidak itu bisa mengubah hidup saya yang dari keturunan terdahulu adalah para petani mulai berubah di level saya atau dapat keluar dari dunia itu," paparnya.

Baca juga: Jurnalis Harus Mengedukasi Masyarakat, Pakar Komunikasi: Ini Kiatnya

Ternyata, ada suatu kebanggaan yang dia rasakan sebagai lulusan Komunikasi Undip. Yakni setiap kali penyuluhan ke sekolah-sekolah dia menyampaikan kepada generasi muda, memotivasi mereka mengenai pentingnya pendidikan.

"Ini sebagai salah satu cara bagi generasi muda untuk terhindar dari hal-hal yang tidak baik dan sebagai media menggapai impian. Cita-cita itu penting dan harus berjuang untuk meraihnya," jelas Esdras.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com