Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Daftar Kerajaan di Indonesia dan Tahun Berdirinya

Kompas.com - 14/06/2023, 09:00 WIB
Verelladevanka Adryamarthanino ,
Nibras Nada Nailufar

Tim Redaksi

Sumber Kompas.com

KOMPAS.com - Dulunya, ada sejumlah kerajaan yang berdiri di Indonesia.

Kerajaan tersebut tersebar dari bagian barat hingga ke timur Indonesia.

Sebelum menjadi negara republik, Indonesia dipenuhi dengan kerajaan-kerajaan kecil.

Berikut ini daftar kerajaan di Indonesia dan tahun berdirinya.

Baca juga: Siapa Raja Paling Terkenal dari Kerajaan Kalingga?

Daftar kerajaan di Indonesia

Nama kerajaan Tahun berdirinya
Kerajaan Tarumanegara  358 M-669 M
Kerajaan Kutai  399 M-1695
Kerajaan Kalingga 594 M-695 M
Kerajaan Sriwijaya  682 M-1178 M
Kerajaan Mataram Kuno  732 M-1007 M
Kerajaan Medang 732 M-1016 M
Kerajaan Padjajaran  923 M-1597 M
Kerajaan Kahuripan  1019 M-1049 M
Kerajaan Kediri  1045 M-1222 M

Kerajaan Tidore 

1081 M-1805 M
Kerajaan Singasari  1222 M-1292 M
Kerajaan Ternate  1257 M-1683 M
Kerajaan Samudera Pasai  1267 M-1517 M
Kerajaan Majapahit  1293 M-1478 M
Kerajaan Gowa-Tallo  1320 M-1667 M
Kerajaan Demak  1478 M-1546 M
Kerajaan Aceh  1496 M-1903 M
Kerajaan Banten  1525 M-1813 M
Kerajaan Pajang  1568 M-1587 M
Kerajaan Mataram Islam  1582 M-1755 M

 

Referensi:

  • Sudirman, Adi. (2019). Ensiklopedia Sejarah Lengkap Indonesia. Yogyakarta: Diva Press.
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com