Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Riwayat Silica Gel, Berjasa Penuh saat Perang Dunia

Kompas.com - 15/03/2023, 23:59 WIB
Josephus Primus

Penulis

KOMPAS.com - Silica gel adalah piranti dalam kemasan kecil untuk menjaga kelembapan.

Laman sumber literatur Kompas.com edisi 27 Oktober 2022 menyebut bahwa silica gel terbuat dari natrium silikat.

Wujud silica gel kecil dan putih.

Riwayat kemampuan silica gel adalah menyerap zat pemicu kelembapan.

Ilustrasi silica gel. SHUTTERSTOCK/MULTIFACETEDGIRL Ilustrasi silica gel.

Silica gel

Fungsi silica gel itulah yang membuat produk makanan dan berbagai barang dalam kemasan terhindar dari kelembapan.

Silica gel ditempatkan di dalam kemasan bersamaan dengan produk itu.

Silica gel sejatinya sudah favorit sejak Perang Dunia II.

Kurun waktu Perang Dunia II adalah pada 1939-1945.

Pada masa perang itu, silica gel berjasa penuh.

Silica gel ditempatkan di kemasan bersama penicilin, salah satu ramuan obat penting bagi siapa saja yang terluka akibat perang.

Silica gel juga berjasa penuh menjaga perlengkapan perang dari kerusakan akibat kelembapan.

Baca juga: Jangan Dibuang, Ini 6 Kegunaan Silica Gel untuk Benda-benda di Rumah

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com