Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tanpa Panggil Tukang, Ini Cara Mudah Mengatasi WC Mampet

Kompas.com - 12/03/2022, 09:09 WIB
Maya Citra Rosa

Penulis

Dengan demikian, jika Anda memiliki bahan-bahan ini, Anda mungkin ingin mencoba dua metode pertama terlebih dahulu.

Gunakan gantungan baju yang terbuat dari kawat

Baca juga: 6 Cara Praktis Mengatasi WC Mampet dan Tersumbat

Jika Anda memiliki gantungan baju yang terbuat dari kawat dan dilapisi plastik, Anda dapat mencoba menggunakannya untuk memecahkan masalah WC mampet.

Lepaskan dan luruskan gantungan baju, lalu tempelkan di mangkuk toilet dan putar-putar.

Gunakan sikat toilet

Sebagai upaya terakhir, ambil sikat toilet dan dorong sikat ke dalam lubang pembuangan kloset, dorong dan tarik dengan kuat.

Anda dapat mencoba menutupinya dengan kantong sampah agar sikat toilet tetap setengah bersih. Karena ini bisa menjadi sangat menjijikkan, Anda mungkin harus memakai sarung tangan.

(Sumber: Kompas.com Penulis Sakina Rakhma Diah Setiawan | Editor Sakina Rakhma Diah Setiawan)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Terpopuler

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com