Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bukan Jakarta, Ini 10 Kota dengan Internet Seluler Tercepat di Indonesia

Kompas.com - 28/11/2021, 21:56 WIB
Muhamad Syahrial

Penulis

KOMPAS.com - Speedtest baru saja mengumumkan kecepatan internet seluler dan fixed broadband di Indonesia untuk kuartal III-2021.

Sebagaimana diberitakan KOMPAS.com pada Selasa (2/11/2021), berdasarkan laporan tersebut, koneksi internet seluler di DKI Jakarta bukanlah yang tercepat di Indonesia.

Rata-rata kecepatan unduh (download speed) internet seluler di Jakarta hanya sebesar 24,31 Mbps pada kuartal III-2021 ini.

Total rata-rata tersebut masih kalah dari Makassar yang memiliki kecepatan download hingga 25,3 Mbps.

Dengan begitu, Jakarta menempati peringkat kedua sebagi kota dengan kecepatan internet seluler paling kencang di Indonesia.

Sementara itu, Jakarta juga bukan kota yang paling cepat dalam sisi unggah (upload). Rata-rata kecepatan upload internet mobile di Jakarta tercatat sebesar 13,06 Mbps dengan latensi 30 ms.

Baca juga: Cara Cek Kuota Internet Gratis Kemendikbud di Semua Provider

Hal itu membuat kecepatan upload di Jakarta masih kalah dari Palembang, Bandung, Depok, Tangerang, dan Bekasi.

Dilansir dari situs Speedtest melalui KOMPAS.com, berikut ini daftar 10 kota dengan internet seluler tercepat di Indonesia:

Peringkat Nama Kota Kecepatan download rata-rata Kecepatan upload rata-rata Latensi

1. Makassar: 25,3 Mbps (download), 11,67 Mbps (upload), 45 ms (latensi)

2. Jakarta: 24,31 Mbps (download), 13,06 Mbps (upload), 30 ms (latensi)

3. Bekasi: 23,55 Mbps (download), 13,79 Mbps (upload), 23 ms (latensi)

4. Tangerang: 23,37 Mbps (download), 13,92 Mbps (upload), 25 ms (latensi)

5. Depok: 22,74 Mbps (download), 13,93 Mbps (upload), 26 ms (latensi)

6. Surabaya: 22,36 Mbps (download), 12,08 Mbps (upload), 35 ms (latensi)

Baca juga: Waspada, Ini 3 Kebiasaan Online Pengguna Internet yang Tidak Aman

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Terpopuler

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com