Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mengenal Pakaian Adat Suku Rote dan Madura yang Dikenakan Ganjar-Mahfud dalam Debat Cawapres

Kompas.com - 22/12/2023, 20:45 WIB
Laksmi Pradipta Amaranggana,
Ahmad Naufal Dzulfaroh

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Pasangan calon presiden (capres) dan calon wakil presiden (cawapres) nomor urut 3, Ganjar Pranowo-Mahfud MD tampil berbeda pada acara debat cawapres pada Jumat (22/12/2023).

Ganjar tampak mengenakan pakaian adat suku Rote, Nusa Tenggara Timur (NTT), sementara Mahfud mengenakan baju adat Madura, Jawa Timur.

Penampilan Ganjar-Mahfud kali ini berbeda dari debat sebelumnya yang mengenakan kemeja dan celana.

Berikut sekilas tentang kedua baju adat ini...

Baca juga: Baju Adat Jokowi dalam Upacara HUT RI dari Tahun ke Tahun


Baca juga: Baju Adat Jokowi Saat Pidato Kenegaraan 16 Agustus dari Tahun ke Tahun...

Baju adat Suku Rote NTT

Dikutip dari Kompas.com (20/2/2021), pakaian adat Rote terdiri dari tiga pakaian, yaitu sarung, selimut, dan topi.

Sarung yang digunakan berbahan katun dengan warna dasar hitam bermotif bunga dan geometris.

Selanjutnya, ada selimut atau selendang berwarna cokelat dengan motif bunga, dengan rumbai-rumbai di bagian pinggirnya.

Kain tenun ikat Rote ditenun oleh perempuan Rote dengan kesabaran dan ketelitian.

Adapun kain tenun ini, mencerminkan perlambangan diri dari strata sosial keluarga masyarakat Rote

Sementara itu, aksesoris paling mencolok dalam pakaian adat ini adalah Ti’i Langga yang digunakan sebagai topi.

Topi ini terbuat dari daun kering yang sudah dikeringkan. Uniknya, Ti’i Langga dapat berubah warna dari kekuningan menjadi semakin cokelat karena semakin kering.

Selain itu, bagian runcing topi semakin lama akan semakin miring dan sulit untuk ditegakkan kembali.

Topi Ti'i Langga menunjukkan keperkasaan, kepemimpinan, dan kehormatan laki-laki Rote.

Baca juga: Jokowi Mengenakan Baju Adat Dolomani, Ini 3 Makna yang Terkandung di Dalamnya

Baju adat Madura

Pasangan calon presiden dan wakil presiden nomor urut 3 Ganjar Pranowo-Mahfud MD tiba di gedung JJC Jakarta untuk menghadiri debat cawapres yang diselenggarakan Komisi Pemilihan Umum (KPU), Jumat (22/12/2023).KOMPAS.com/Irfan Kamil Pasangan calon presiden dan wakil presiden nomor urut 3 Ganjar Pranowo-Mahfud MD tiba di gedung JJC Jakarta untuk menghadiri debat cawapres yang diselenggarakan Komisi Pemilihan Umum (KPU), Jumat (22/12/2023).

Dilansir dari Kompas.com (28/3/2021), pakaian yang dipakai Mahfud MD adalah baju Pesa’an.

Halaman:

Terkini Lainnya

Pekerja Sudah Punya Rumah atau Ambil KPR, Masih Kena Potongan Tapera?

Pekerja Sudah Punya Rumah atau Ambil KPR, Masih Kena Potongan Tapera?

Tren
Bayi Tertabrak Fortuner di Sidoarjo, Apakah Orangtua Berpeluang Dipidana?

Bayi Tertabrak Fortuner di Sidoarjo, Apakah Orangtua Berpeluang Dipidana?

Tren
IKD Jadi Kunci Akses 9 Layanan Publik per Oktober, Bagaimana Nasib yang Belum Aktivasi?

IKD Jadi Kunci Akses 9 Layanan Publik per Oktober, Bagaimana Nasib yang Belum Aktivasi?

Tren
Bisakah Perjanjian Pranikah Atur Perselingkuhan Tanpa Pisah Harta?

Bisakah Perjanjian Pranikah Atur Perselingkuhan Tanpa Pisah Harta?

Tren
Prakiraan BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 30-31 Mei 2024

Prakiraan BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 30-31 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] Ini yang Terjadi jika Tidak Memadankan NIK dan NPWP | La Nina Muncul Juni, Apa Dampaknya bagi Indonesia?

[POPULER TREN] Ini yang Terjadi jika Tidak Memadankan NIK dan NPWP | La Nina Muncul Juni, Apa Dampaknya bagi Indonesia?

Tren
Misteri Mayat Dalam Toren di Tangsel, Warga Mengaku Dengar Keributan

Misteri Mayat Dalam Toren di Tangsel, Warga Mengaku Dengar Keributan

Tren
China Blokir “Influencer” yang Hobi Pamer Harta, Tekan Materialisme di Kalangan Remaja

China Blokir “Influencer” yang Hobi Pamer Harta, Tekan Materialisme di Kalangan Remaja

Tren
Poin-poin Draft Revisi UU Polri yang Disorot, Tambah Masa Jabatan dan Wewenang

Poin-poin Draft Revisi UU Polri yang Disorot, Tambah Masa Jabatan dan Wewenang

Tren
Simulasi Hitungan Gaji Rp 2,5 Juta setelah Dipotong Iuran Wajib Termasuk Tapera

Simulasi Hitungan Gaji Rp 2,5 Juta setelah Dipotong Iuran Wajib Termasuk Tapera

Tren
Nilai Tes Online Tahap 2 Rekrutmen Bersama BUMN 2024 di Atas Standar Belum Tentu Lolos, Apa Pertimbangan Lainnya?

Nilai Tes Online Tahap 2 Rekrutmen Bersama BUMN 2024 di Atas Standar Belum Tentu Lolos, Apa Pertimbangan Lainnya?

Tren
Mulai 1 Juni, Dana Pembatalan Tiket KA Dikembalikan Maksimal 7 Hari

Mulai 1 Juni, Dana Pembatalan Tiket KA Dikembalikan Maksimal 7 Hari

Tren
Resmi, Tarik Tunai BCA Lewat EDC di Retail Akan Dikenakan Biaya Rp 4.000

Resmi, Tarik Tunai BCA Lewat EDC di Retail Akan Dikenakan Biaya Rp 4.000

Tren
Orang Terkaya Asia Kembali Gelar Pesta Prewedding Anaknya, Kini di Atas Kapal Pesiar Mewah

Orang Terkaya Asia Kembali Gelar Pesta Prewedding Anaknya, Kini di Atas Kapal Pesiar Mewah

Tren
Ngaku Khilaf Terima Uang Rp 40 M dari Proyek BTS 4G, Achsanul Qosasi: Baru Kali Ini

Ngaku Khilaf Terima Uang Rp 40 M dari Proyek BTS 4G, Achsanul Qosasi: Baru Kali Ini

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com