Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ramai soal Monyet Masturbasi, Apakah Hanya Primata yang Melakukannya?

Kompas.com - 27/11/2023, 12:30 WIB
Erwina Rachmi Puspapertiwi,
Inten Esti Pratiwi

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Ternyata tidak hanya manusia saja yang melakukan masturbasi atau tindakan untuk memperoleh kepuasan seks tanpa berhubungan kelamin.

Sebuah video yang menunjukkan seekor monyet melakukan masturbasi, beredar di media sosial.

Video tersebut dibagikan akun X (dulu Twitter) @prophetofzorck, Kamis (23/11/2023).

Lewat video yang diunggah, tampak seekor monyet jantan memegang alat kelaminnya dan bermasturbasi.

"Apakah semua yang masuk dalam ordo Primates melakukan masturbasi, sebagai salah satu cara memenuhi kebutuhan seksual mereka?" tulis pengunggah.

Hingga Senin (27/11/2023), unggahan tersebut tayang sebanyak 1,9 juta kali, dibagikan 1.000 kali, dan disukai 2.000 warganet.

Lalu, bagaimana penjelasan ilmiah dari monyet yang melakukan masturbasi?

Baca juga: Monyet di Ubud Gunakan Batu untuk Masturbasi, Ilmuwan: Ini adalah Tanda Kecerdasan


Hewan yang bermasturbasi

Dokter hewan dari Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Gadjah Mada (UGM) Slamet Raharjo mengungkapkan, masturbasi merupakan tindakan yang umum dilakukan hewan.

"Masturbasi adalah hal lumrah yang terjadi pada semua hewan jantan dan betina ketika mulai dewasa," ujarnya kepada Kompas.com, Minggu (26/11/2023).

Slamet bahkan menyebut tidak hanya monyet yang melakukan masturbasi.

Hewan lain yang juga melakukannya yaitu kuda, sapi, babi, kambing, kucing, anjing, bahkan reptil seperti kura-kura.

Namun, kata dia, monyet dan semua jenis primata terlihat lebih jelas saat masturbasi karena menggunakan tangan.

"(Hewan lain) juga melakukan masturbasi dengan cara menggesek-gesekkan alat kelamin ke benda-benda tertentu," lanjutnya.

Baca juga: Ramai soal Keuntungan dan Kerugian Masturbasi, Ini Kata Dokter Boyke

Penyebab hewan masturbasi

Ilustrasi monyet.iStockPhoto/SolStock Ilustrasi monyet.
Slamet menjelaskan, hewan yang masturbasi termasuk monyet melakukannya karena merasa birahi.

Saat hewan menginjak usia dewasa, katanya, kadar hormon reproduksi berupa testosteron pada jantan dan estrogen pada betina dalam tubuh akan naik-turun sesuai siklus.

Halaman:

Terkini Lainnya

Mengenal Apa Itu Eksoplanet? Berikut Pengertian dan Jenis-jenisnya

Mengenal Apa Itu Eksoplanet? Berikut Pengertian dan Jenis-jenisnya

Tren
Indonesia U20 Akan Berlaga di Toulon Cup 2024, Ini Sejarah Turnamennya

Indonesia U20 Akan Berlaga di Toulon Cup 2024, Ini Sejarah Turnamennya

Tren
7 Efek Samping Minum Susu di Malam Hari yang Jarang Diketahui, Apa Saja?

7 Efek Samping Minum Susu di Malam Hari yang Jarang Diketahui, Apa Saja?

Tren
Video Viral, Pengendara Motor Kesulitan Isi BBM di SPBU 'Self Service', Bagaimana Solusinya?

Video Viral, Pengendara Motor Kesulitan Isi BBM di SPBU "Self Service", Bagaimana Solusinya?

Tren
Pedang Excalibur Berumur 1.000 Tahun Ditemukan, Diduga dari Era Kejayaan Islam di Spanyol

Pedang Excalibur Berumur 1.000 Tahun Ditemukan, Diduga dari Era Kejayaan Islam di Spanyol

Tren
Jadwal Pertandingan Timnas Indonesia Sepanjang 2024 Usai Gagal Olimpiade

Jadwal Pertandingan Timnas Indonesia Sepanjang 2024 Usai Gagal Olimpiade

Tren
6 Manfaat Minum Wedang Jahe Lemon Menurut Sains, Apa Saja?

6 Manfaat Minum Wedang Jahe Lemon Menurut Sains, Apa Saja?

Tren
BPJS Kesehatan: Peserta Bisa Berobat Hanya dengan Menunjukkan KTP Tanpa Tambahan Berkas Lain

BPJS Kesehatan: Peserta Bisa Berobat Hanya dengan Menunjukkan KTP Tanpa Tambahan Berkas Lain

Tren
7 Rekomendasi Olahraga untuk Wanita Usia 50 Tahun ke Atas, Salah Satunya Angkat Beban

7 Rekomendasi Olahraga untuk Wanita Usia 50 Tahun ke Atas, Salah Satunya Angkat Beban

Tren
Tentara Israel Disengat Ratusan Tawon Saat Lakukan Operasi Militer di Jalur Gaza

Tentara Israel Disengat Ratusan Tawon Saat Lakukan Operasi Militer di Jalur Gaza

Tren
5 Sistem Tulisan yang Paling Banyak Digunakan di Dunia

5 Sistem Tulisan yang Paling Banyak Digunakan di Dunia

Tren
BMKG Catat Suhu Tertinggi di Indonesia hingga Mei 2024, Ada di Kota Mana?

BMKG Catat Suhu Tertinggi di Indonesia hingga Mei 2024, Ada di Kota Mana?

Tren
90 Penerbangan Maskapai India Dibatalkan Imbas Ratusan Kru Cuti Sakit Massal

90 Penerbangan Maskapai India Dibatalkan Imbas Ratusan Kru Cuti Sakit Massal

Tren
Musim Kemarau 2024 di Yogyakarta Disebut Lebih Panas dari Tahun Sebelumnya, Ini Kata BMKG

Musim Kemarau 2024 di Yogyakarta Disebut Lebih Panas dari Tahun Sebelumnya, Ini Kata BMKG

Tren
Demam Lassa Mewabah di Nigeria, 156 Meninggal dalam 4 Bulan

Demam Lassa Mewabah di Nigeria, 156 Meninggal dalam 4 Bulan

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com