Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Video Viral Detik-detik Turbulensi di Pesawat, Pramugari sampai Terlempar ke Atap

Kompas.com - 12/07/2023, 12:15 WIB
Ahmad Naufal Dzulfaroh,
Inten Esti Pratiwi

Tim Redaksi

"Paruh pertama penerbangan cukup lancar. Namun, dalam 30 hingga 40 menit terakhir, saat orang-orang bolak-balik ke kamar kecil, tiba-tiba ada penurunan yang mengejutkan semua orang," kata Xing.

Kendati demikian, ia memastikan bahwa peristiwa itu tak seburuk yang dilaporkan beberapa orang di internet.

"Saya melihat seorang wanita berusia 40-an dan seorang pramugari menutupi wanita itu dengan tubuhnya terlempar ke langit-langit. Langit-langit retak dan tanda keluar jatuh ke lantai di sebelah kaki saya," ujarnya.

Ia pun mengapresiasi pramugari Air China karena sigap melindungi penumpang yang belum mengenakan sabuk pengamannya.

Ketika pesawat akhirnya mendarat, semua penumpang memberikan tepuk tangan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com