Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Perbandingan Biaya Pendaftaran Seleksi Mandiri 2023 di 20 PTN

Kompas.com - 16/06/2023, 18:30 WIB
Erwina Rachmi Puspapertiwi,
Farid Firdaus

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Sejumlah perguruan tinggi negeri (PTN) telah membuka pendaftaran seleksi mandiri 2023.

Seleksi mandiri merupakan salah satu jalur penerimaan mahasiswa baru PTN selain Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP) dan Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT) 2023.

Berdasarkan Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Permendikbud Ristek) Nomor 48 Tahun 2023, setiap PTN berhak menyelenggarakan seleksi mandiri dengan kebijakan masing-masing kampus.

Untuk mengikuti seleksi mandiri, calon mahasiswa perlu membayar biaya pendaftaran sesuai ketentuan PTN yang menyelenggarakannya.

Baca juga: 20 Link Pendaftaran Seleksi Mandiri PTN, Ada UI, ITB, Unair, Undip, dan Unhas


Biaya pendaftaran seleksi mandiri PTN 2023

Berikut perbandingan biaya pendaftaran seleksi mandiri 2023 di sejumlah PTN untuk jenjang sarjana Strata 1 (S1):

1. Universitas Indonesia

Dilansir dari lama resminya, biaya pendaftaran Seleksi Masuk Universitas Indonesia (SIMAK UI) terbagi sesuai kategori kelas yang dipilih.

Berikut rincian biaya pendaftaran untuk SIMAK UI jenjang S1 dan vokasi:

SIMAK UI S1 dan Vokasi

  • Biaya 2 pilihan pertama IPA atau IPS sebesar Rp500.000. Boleh antar program pendidikan S1 Reguler, S1 non reguler dan Vokasi (D3 dan D4).
  • Biaya 3 pilihan pertama IPA dan IPS sekaligus (IPC) sebesar Rp600.000. Boleh antar program pendidikan S1 Reguler, S1 non reguler dan Vokasi.
  • Setiap pilihan berikutnya dikenakan tambahan Rp100.000.

SIMAK UI S1 Kelas Internasional hanya dapat memilih 1 program studi.

  • Biaya pendaftaran 2023 adalah Rp 1.600.000

SIMAK UI S1 kelas RPL hanya dapat memilih 1 program studi.

  • Biaya pendaftaran 2023 adalah Rp 750.000

2. Universitas Negeri Yogyakarta

Menurut laman Penerimaan Mahasiswa Baru UNY, biaya pendaftaran seleksi mandiri jenjang D4 dan S1 semua jalur sebesar Rp 250.000.

Namun, untuk calon mahasiswa yang mengikuti Seleksi Mandiri (SM) S1 Prestasi Olahraga Unggul wajib membayar Rp 350.000.

3. Institut Teknologi Bandung

Biaya pendaftaran Seleksi Mandiri ITB (SM-ITB) tahun 2023 adalah sebesar Rp700.000 per pendaftar.

Biaya ini termasuk biaya pelaksanaan Ujian Seleksi dan Tes Kemampuan Seni Rupa bagi peminat Fakultas Seni Rupa dan Desain (FSRD).

Khusus calon peserta yang memiliki Kartu Indonesia Pintar Kuliah (KIP-K) atau berasal dari SMA/MA di wilayah 3T, terbebas dari biaya pendaftaran dan biaya pendidikan.

Halaman:

Terkini Lainnya

Baru Seminggu, Jaring Hitam Penghalang Pemandangan Gunung Fuji Banyak Dilubangi Wisatawan

Baru Seminggu, Jaring Hitam Penghalang Pemandangan Gunung Fuji Banyak Dilubangi Wisatawan

Tren
Menilik Program Mirip Tapera di China, Iuran Wajib, Dipotong dari Gaji Bulanan

Menilik Program Mirip Tapera di China, Iuran Wajib, Dipotong dari Gaji Bulanan

Tren
Perjalanan Tapera, Digulirkan Saat Era SBY dan Kini Dijalankan Jokowi

Perjalanan Tapera, Digulirkan Saat Era SBY dan Kini Dijalankan Jokowi

Tren
Donald Trump Dinyatakan Bersalah Menyuap Aktris Film Dewasa

Donald Trump Dinyatakan Bersalah Menyuap Aktris Film Dewasa

Tren
Kementerian ESDM Akui Elpiji 3 Kg Tidak Terisi Penuh, Ini Alasannya

Kementerian ESDM Akui Elpiji 3 Kg Tidak Terisi Penuh, Ini Alasannya

Tren
Buku Panduan Sastra Mengandung Kekerasan Seksual, Kemendikbud Ristek: Sudah Kami Tarik

Buku Panduan Sastra Mengandung Kekerasan Seksual, Kemendikbud Ristek: Sudah Kami Tarik

Tren
Adakah Manfaat Berhenti Minum Kopi?

Adakah Manfaat Berhenti Minum Kopi?

Tren
BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 31 Mei-1 Juni 2024

BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 31 Mei-1 Juni 2024

Tren
[POPULER TREN] Bayi Tertabrak Fortuner, Orangtua Bisa Dipidana? | Mahasiswa UM Palembang Diduga Plagiat Skripsi Lulusan Unsri

[POPULER TREN] Bayi Tertabrak Fortuner, Orangtua Bisa Dipidana? | Mahasiswa UM Palembang Diduga Plagiat Skripsi Lulusan Unsri

Tren
Parlemen Israel Loloskan RUU yang Menyatakan UNRWA sebagai Organisasi Teroris

Parlemen Israel Loloskan RUU yang Menyatakan UNRWA sebagai Organisasi Teroris

Tren
Apakah Haji Tanpa Visa Resmi Hukumnya Sah? Simak Penjelasan PBNU

Apakah Haji Tanpa Visa Resmi Hukumnya Sah? Simak Penjelasan PBNU

Tren
Satu Orang Meninggal Dunia Usai Tersedot Turbin Pesawat di Bandara Amsterdam

Satu Orang Meninggal Dunia Usai Tersedot Turbin Pesawat di Bandara Amsterdam

Tren
Pria Jepang yang Habiskan Rp 213 Juta demi Jadi Anjing, Kini Ingin Jadi Hewan Berkaki Empat Lain

Pria Jepang yang Habiskan Rp 213 Juta demi Jadi Anjing, Kini Ingin Jadi Hewan Berkaki Empat Lain

Tren
9 Orang yang Tak Disarankan Minum Teh Bunga Telang, Siapa Saja?

9 Orang yang Tak Disarankan Minum Teh Bunga Telang, Siapa Saja?

Tren
MA Ubah Syarat Usia Calon Kepala Daerah, Diputuskan 3 Hari, Picu Spekulasi Jalan Mulus bagi Kaesang

MA Ubah Syarat Usia Calon Kepala Daerah, Diputuskan 3 Hari, Picu Spekulasi Jalan Mulus bagi Kaesang

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com