Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Apa Itu Aphasia, Penyakit yang Diderita Bruce Willis?

Kompas.com - 31/03/2022, 11:45 WIB
Retia Kartika Dewi,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Aphasia adalah suatu kondisi yang merampas kemampuan seseorang untuk berkomunikasi, seperti berbicara, menulis, dan memahami bahasa baik secara verbal ataupun non-verbal.

Artis Bruce Willis dilaporkan mundur dari dunia akting setelah diketahui menderita aphasia.

Pengumuman mundurnya bintang film Die Hard itu diungkapkan putri Bruce Willis melalui akun instagramnya.

Baca juga: Bruce Willis Mundur dari Akting Setelah Didiagnosis Aphasia, Apa Itu?

Apa itu aphasia?

Ilustrasi AfasiaShutterstock/rumruay Ilustrasi Afasia

Dikutip dari Kompas.com, aphasia biasanya terjadi tiba-tiba setelah stroke atau mengalami cedera kepala.

Namun, kondisi ini juga bisa datang secara bertahap dari tumor otak yang tumbuh lambat atau penyakit yang menyebabkan kerusakan permanen dan progresif (degeneratif).

Tingkat keparahan aphasia dapat bergantung pada sejumlah kondisi, termasuk penyebab dan tingkat kerusakan otak.

Gejala aphasia

Aphasia dapat menyebabkan sejumlah masalah yang berbeda.

Pembicaraan

Penderita mungkin akan mengalami hal di bawah ini.

  • Kesulitan memikirkan kata-kata yang ingin diucapkan
  • Kesalahan dalam mengucapkan sesuatu, tapi bisa jadi masih saling berhubungan (contoh: mengucapkan ‘pena’ ketimbang spidol’). Namun, bisa jadi juga mengucapkan sesuatu yang sama sekali tidak masuk akal, seperti ingin mengatakan ‘bola’ tapi malah mengucapkan ‘radio’
  • Terbalik dalam mengucapkan sesuatu, misalnya ‘kasih terima’ ketimbang ‘terima kasih’.
  • Menggunakan kata yang dibuat sendiri
  • Mengalami kesulitan dalam mengucapkan kalimat
  • Menggabungkan kata yang dibuat sendiri dengan kata lain dan membentuk sebuah kalimat yang bisa jadi terdegnar tidak masuk akal.

Baca juga: Mengenal Afasia, Gangguan Otak yang Paksa Bruce Willis Pensiun Akting

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

6 Tanda Tubuh Terlalu Banyak Konsumsi Garam

6 Tanda Tubuh Terlalu Banyak Konsumsi Garam

Tren
BMKG Sebut Badai Matahari Ganggu Jaringan Starlink Milik Elon Musk

BMKG Sebut Badai Matahari Ganggu Jaringan Starlink Milik Elon Musk

Tren
Suhu di Semarang Disebut Lebih Panas dari Biasanya, Ini Penyebabnya Menurut BMKG

Suhu di Semarang Disebut Lebih Panas dari Biasanya, Ini Penyebabnya Menurut BMKG

Tren
Selalu Merasa Lapar Sepanjang Hari? Ketahui 12 Penyebabnya

Selalu Merasa Lapar Sepanjang Hari? Ketahui 12 Penyebabnya

Tren
Prakiraan BMKG: Wilayah yang Berpotensi Dilanda Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 13-14 Mei 2024

Prakiraan BMKG: Wilayah yang Berpotensi Dilanda Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 13-14 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] UKT dan Uang Pangkal yang Semakin Beratkan Mahasiswa | Kronologi Kecelakaan Bus Subang

[POPULER TREN] UKT dan Uang Pangkal yang Semakin Beratkan Mahasiswa | Kronologi Kecelakaan Bus Subang

Tren
7 Gejala Stroke Ringan yang Sering Diabaikan dan Cara Mencegahnya

7 Gejala Stroke Ringan yang Sering Diabaikan dan Cara Mencegahnya

Tren
Kecelakaan Bus SMK Lingga Kencana, Izin Kendaraan Mati, Pengusaha Harus Dipolisikan

Kecelakaan Bus SMK Lingga Kencana, Izin Kendaraan Mati, Pengusaha Harus Dipolisikan

Tren
8 Tanda Batu Ginjal dan Cara Mencegahnya

8 Tanda Batu Ginjal dan Cara Mencegahnya

Tren
400 Produk Makanan India Ditandai Mengandung Kontaminasi Berbahaya

400 Produk Makanan India Ditandai Mengandung Kontaminasi Berbahaya

Tren
Kecelakaan Maut Rombongan SMK di Subang dan Urgensi Penerapan Sabuk Pengaman bagi Penumpang Bus

Kecelakaan Maut Rombongan SMK di Subang dan Urgensi Penerapan Sabuk Pengaman bagi Penumpang Bus

Tren
'Whistleblower' Israel Ungkap Kondisi Tahanan Palestina, Sering Alami Penyiksaan Ekstrem

"Whistleblower" Israel Ungkap Kondisi Tahanan Palestina, Sering Alami Penyiksaan Ekstrem

Tren
9 Negara Tolak Palestina Jadi Anggota PBB, Ada Argentina-Papua Nugini

9 Negara Tolak Palestina Jadi Anggota PBB, Ada Argentina-Papua Nugini

Tren
Vasektomi Gratis dan Dapat Uang Imbalan, Ini Penjelasan BKKBN

Vasektomi Gratis dan Dapat Uang Imbalan, Ini Penjelasan BKKBN

Tren
Pendaftaran CPNS 2024 Diundur hingga Juni 2024, Ini Alasan Kemenpan-RB

Pendaftaran CPNS 2024 Diundur hingga Juni 2024, Ini Alasan Kemenpan-RB

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com