Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Vaksin Booster 12 Januari, Ini 244 Kabupaten/Kota yang Masuk Kriteria

Kompas.com - 07/01/2022, 16:00 WIB
Luthfia Ayu Azanella,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

 

1. Gratis dan berbayar

Pemberian dosis ketiga vaksin Covid-19 akan dilakukan dengan dua skema, gratis dan berbayar.

Nadia menjelaskan, vaksin gratis hanya akan diberikan kepada kelompok tertentu.

"Ini yang sudah direncankan, untuk yang disediakan pemerintah (gratis) hanya masyarakat PBI (Penerima Bantuan Iuran BPJS Kesehatan) dan lansia saja, sedangkan yang lain itu mandiri (berbayar)," sebut Nadia.

Baca juga: Kriteria Penerima Vaksin Booster Gratis, Siapa Saja?

2. Stok vaksin yang disiapkan

Menkes menyatakan bahwa Indonesia memiliki stok dosis vaksin yang aman untuk pelaksanaan vaksinasi booster ini, meski sebelumnya juga telah digelar vaksinasi susulan untuk anak usia 6-11 tahun.

Nadia menyebut, untuk vaksinasi booster ini Kemenkes telah menyiapkan 113 juta dosis vaksin Covid-19.

"Kalau booster ada 113 juta yaa stoknya kita tunggu tanggal 10 ya finalnya, karena masih kita perhitungkan," ujar Nadia.

3. Daerah pelaksanaan

Sama seperti pelaksanaan vaksinasi usai anak, vaksinasi booster ini juga baru akan dilakukan di daerah-daerah yang sudah memenuhi kriteria yang ditetapkan.

"Enggak (langsung nasional), (baru) pada kabupaten/kota yang memenuhi syarat 70 persen dosis 1 dan dosis 1 lansia 60 persen tercapai," ujar Nadia.

Setidaknya, untuk saat ini sudah ada lebih dari 220 kabupaten/kota yang sudah memenuhi kriteria tersebut.

4. Sasaran

Vaksinasi booster akan diberikan pada seluruh masyararakat dewasa dengan usia di atas usia 18 tahun sesuai dengan rekomendasi Badan Kesehatan Dunia (WHO).

Tentunya, mereka yang secara medis kondisinya memenuhi syarat untuk menerima vaksin Covid-19.

Pemberiannya pun akan dilakukan dengan jangka waktu setelah 6 bulan suntikan kedua diberikan.

Berdasarkan keterangan dari Menkes dan informasi yang terlampir di laman Kementerian Kesehatan, di bulan Januari ini ada sekitar 21 juta orang yang masuk dalam kategori penerima vaksinasi booster.

Baca juga: Ini Harga 5 Vaksin yang Akan Digunakan untuk Vaksin Booster 12 Januari

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Video Cahaya Terang Melintasi Langit Sumatera Selatan, Benarkah Meteor Jatuh?

Video Cahaya Terang Melintasi Langit Sumatera Selatan, Benarkah Meteor Jatuh?

Tren
Komnas Perempuan Kritik Budi Arie Usai Sebut Perempuan Lebih Kejam dari Laki-laki

Komnas Perempuan Kritik Budi Arie Usai Sebut Perempuan Lebih Kejam dari Laki-laki

Tren
Ramai soal Grup Facebook Jual-Beli Kendaraan 'STNK Only' di Pati, Ini Kata Kapolres Pati

Ramai soal Grup Facebook Jual-Beli Kendaraan "STNK Only" di Pati, Ini Kata Kapolres Pati

Tren
2 Menteri Jokowi Buka Suara soal Polwan Bakar Suami karena Judi Online

2 Menteri Jokowi Buka Suara soal Polwan Bakar Suami karena Judi Online

Tren
Berapa Gaji dan Tunjangan Briptu RDW yang Meninggal Dibakar Istri karena Judi Online?

Berapa Gaji dan Tunjangan Briptu RDW yang Meninggal Dibakar Istri karena Judi Online?

Tren
Data Pegawainya Disebut Bocor dan Beredar di 'Dark Web', Ini Penjelasan Kemenko Perekonomian

Data Pegawainya Disebut Bocor dan Beredar di "Dark Web", Ini Penjelasan Kemenko Perekonomian

Tren
4 Fakta Oknum Anggota Polres Yalimo Bawa Kabur Senjata, 4 AK China Raib

4 Fakta Oknum Anggota Polres Yalimo Bawa Kabur Senjata, 4 AK China Raib

Tren
Kronologi Pesawat Wakil Presiden Malawi Hilang saat Berencana Hadiri Pemakaman

Kronologi Pesawat Wakil Presiden Malawi Hilang saat Berencana Hadiri Pemakaman

Tren
41 Link Pengumuman UTBK SNBT 2024 dan Cara Ceknya

41 Link Pengumuman UTBK SNBT 2024 dan Cara Ceknya

Tren
Ahli Ungkap Alasan Beruang dan Harimau di India Urung Berkelahi meski Sudah Ancang-ancang

Ahli Ungkap Alasan Beruang dan Harimau di India Urung Berkelahi meski Sudah Ancang-ancang

Tren
Kronologi Jurnalis Inggris Ditemukan Meninggal di Yunani, Sempat Hilang 4 Hari

Kronologi Jurnalis Inggris Ditemukan Meninggal di Yunani, Sempat Hilang 4 Hari

Tren
Profil Rustam Lutfullin, Wasit Indonesia Vs Filipina

Profil Rustam Lutfullin, Wasit Indonesia Vs Filipina

Tren
Upacara 17 Agustus Digelar di Dua Lokasi, Kok Bisa? Ini Kata Jokowi

Upacara 17 Agustus Digelar di Dua Lokasi, Kok Bisa? Ini Kata Jokowi

Tren
Hasto Diperiksa KPK soal Harun Masiku, Mengaku Kedinginan dan Protes Ponsel Disita

Hasto Diperiksa KPK soal Harun Masiku, Mengaku Kedinginan dan Protes Ponsel Disita

Tren
Polisi Tetapkan Tersangka Keempat Kasus Tewasnya Bos Rental Mobil di Pati, Ini Perannya dalam Pengeroyokan

Polisi Tetapkan Tersangka Keempat Kasus Tewasnya Bos Rental Mobil di Pati, Ini Perannya dalam Pengeroyokan

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com