Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER TREN] Golongan yang Tak Bisa Daftar Prakerja Gelombang 18 | Panduan Ajukan Sanggahan CPNS 2021

Kompas.com - 05/08/2021, 05:55 WIB
Inggried Dwi Wedhaswary

Editor

JAKARTA, KOMPAS.com - Program Kartu Prakerja gelombang 18 akan segera dibuka. Berita tentang golongan yang tak bisa daftar Kartu Prakerja gelombang 18 menjadi salah satu berita yang paling banyak dibaca di laman Tren sepanjang Rabu (4/8/2021) hingga Kamis (5/8/2021) pagi.

Informasi tentang program Kartu Prakerja diikuti karena banyak yang menantikan kelanjutan program ini.

Berita lainnya yang banyak dibaca seputar pengajuan sanggahan hasil seleksi administrasi CPNS 2021.

1. Golongan yang tak bisa daftar Kartu Prakerja

Pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 18 akan segera dibuka. Mereka yang ingin mendaftarkan diri diingatkan untuk membuat akun atau memperbarui data di laman Prakerja.

Namun, bagi mereka yang masuk dalam golongan-golongan ini, tidak boleh mendaftar Prakerja gelombang 18.

Siapa saja mereka? Simak selengkapnya pada berita ini:

Kartu Prakerja Gelombang 18 Akan Dibuka, Berikut Golongan yang Tidak Bisa Daftar

2. Panduan mengajukan sanggahan hasil seleksi administrasi CPNS 2021

Bagi mereka yang tak lolos seleksi administrasi CPNS 2021 bisa mengajukan sanggahan hinga 6 Agustus 2021.

Jika sanggahan diterima, masih ada kesempatan untuk dinyatakan lolos.

Pada masa sanggah ini, instansi akan memberikan tanggapan sanggah dan memverifikasi kembali kesesuaian persyaratan umum dan khusus yang ditetapkan instansi dengan dokumen persyaratan yang diajukan pelamar.

Bagaimana cara mengajukan sanggahan? Baca selengkapnya di sini:

Panduan Mengajukan Sanggahan Hasil Seleksi Administrasi CPNS 2021

3. Cara download sertifikat vaksin Covid-19

Biasanya, mereka yang sudah menerima vaksin Covid-19 akan mendapatkan SMS beserta link yang bisa diakses untuk mengunduh sertifikat vaksin.

Namun, tak semua penerima vaksin mendapatkan SMS ini. Jika tak menerima SMS, bisa mengakses sertifikat melalui laman pedulilindungi.id.

Bagaimana cara men-download sertifikat vaksin Covid-19? Cek berita ini untuk tahu langkah-langkahnya!

Cara Download Sertifikat Vaksin Covid-19 Lewat PeduliLindungi

4. Soal klaim sumbangan Rp 2 triliun

Klaim sumbangan Rp 2 triliun untuk penanganan Covid-19 dari keluarga Akidi Tio menjadi perbincangan karena tak kunjung direaliasasikan.

Keluarga Akidi juga sempat dipanggil pihak kepolisian untuk dikonfirmasi soal janji sumbangan yang akan diberikan.

Bagaimana jika tak direalisasikan? Baca selengkapnya ulasan mantan Menteri Hukum dan HAM, Hamid Awaluddin, dalam tulisan kolomnya berikut ini:

Bagaimana Jika Janji Sumbangan Rp 2 Triliun Tidak Direalisasikan? 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Penjelasan Pertamina soal Pegawai SPBU Diduga Intip Toilet Wanita

Penjelasan Pertamina soal Pegawai SPBU Diduga Intip Toilet Wanita

Tren
Kelas BPJS Kesehatan Dihapus Diganti KRIS Maksimal 30 Juni 2025, Berapa Iurannya?

Kelas BPJS Kesehatan Dihapus Diganti KRIS Maksimal 30 Juni 2025, Berapa Iurannya?

Tren
Penjelasan Polisi dan Dinas Perhubungan soal Parkir Liar di Masjid Istiqlal Bertarif Rp 150.000

Penjelasan Polisi dan Dinas Perhubungan soal Parkir Liar di Masjid Istiqlal Bertarif Rp 150.000

Tren
Apa yang Terjadi jika BPJS Kesehatan Tidak Aktif Saat Membuat SKCK?

Apa yang Terjadi jika BPJS Kesehatan Tidak Aktif Saat Membuat SKCK?

Tren
Uji Coba Implan Otak Neuralink Pertama untuk Manusia Alami Masalah, Ini Penyebabnya

Uji Coba Implan Otak Neuralink Pertama untuk Manusia Alami Masalah, Ini Penyebabnya

Tren
BPOM Rilis 76 Obat Tradisional Tidak Memenuhi Syarat dan BKO, Ini Daftarnya

BPOM Rilis 76 Obat Tradisional Tidak Memenuhi Syarat dan BKO, Ini Daftarnya

Tren
Update Banjir Sumbar: Korban Meninggal 41 Orang, Akses Jalan Terputus

Update Banjir Sumbar: Korban Meninggal 41 Orang, Akses Jalan Terputus

Tren
Ini Penyebab Banjir Bandang Landa Sumatera Barat, 41 Orang Dilaporkan Meninggal

Ini Penyebab Banjir Bandang Landa Sumatera Barat, 41 Orang Dilaporkan Meninggal

Tren
Gara-gara Mengantuk, Pendaki Gunung Andong Terpeleset dan Masuk Jurang

Gara-gara Mengantuk, Pendaki Gunung Andong Terpeleset dan Masuk Jurang

Tren
Badai Matahari Mei 2024 Jadi yang Terkuat dalam 20 Tahun Terakhir, Apa Saja Dampaknya?

Badai Matahari Mei 2024 Jadi yang Terkuat dalam 20 Tahun Terakhir, Apa Saja Dampaknya?

Tren
5 Temuan Polisi soal Kondisi Bus yang Kecelakaan di Subang, Bekas AKDP hingga Rangka Berubah

5 Temuan Polisi soal Kondisi Bus yang Kecelakaan di Subang, Bekas AKDP hingga Rangka Berubah

Tren
Nilai Tes Online Rekrutmen BUMN Tiba-tiba Turun di Bawah Standar, Ini Kronologinya

Nilai Tes Online Rekrutmen BUMN Tiba-tiba Turun di Bawah Standar, Ini Kronologinya

Tren
Pakai Cobek dan Ulekan Batu Disebut Picu Batu Ginjal, Ini Faktanya

Pakai Cobek dan Ulekan Batu Disebut Picu Batu Ginjal, Ini Faktanya

Tren
7 Pilihan Ikan Tinggi Zat Besi, Hindari Kurang Darah pada Remaja Putri

7 Pilihan Ikan Tinggi Zat Besi, Hindari Kurang Darah pada Remaja Putri

Tren
Pendaftaran CPNS 2024: Link SSCASN, Jadwal, dan Formasinya

Pendaftaran CPNS 2024: Link SSCASN, Jadwal, dan Formasinya

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com