Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cek Fitur Terbaru Google Maps: Live View hingga Navigasi Lebih Akurat

Kompas.com - 19/05/2021, 21:00 WIB
Jawahir Gustav Rizal,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Selain mengumumkan rilis Android 12, gelaran Google I/O 2021 juga menjadi ajang Google mengumumkan sederet fitur baru pada berbagai produknya.

Salah satu pembaruan yang dilakukan raksasa digital itu adalah pada aplikasi Google Maps, yang merupakan aplikasi andalan pengguna Android untuk menavigasikan perjalanan.

Melansir Indian Express, Rabu (19/5/2021) pembaruan pada Google Maps meliputi peta jalan yang lebih detail, pengembangan fitur Live View, dan navigasi rute yang lebih akurat dengan bantuan artificial intelligence (AI).

Baca juga: 7 Fitur Canggih Google Maps yang Mungkin Belum Anda Ketahui

Peta jalan lebih detail

Dengan pembaruan yang dilakukan, Google Maps sekarang akan menampilkan peta jalan yang lebih rinci kepada pengguna.

Fitur yang pertama kali diumumkan Agustus 2020 di wilayah tertentui ini akan mulai diluncurkan di 50 kota lagi, termasuk Berlin, Sao Paulo, dan Seattle, pada akhir 2021.

Google Maps menggunakan artificial intelligence (AI) atau kecerdasan buatan untuk menunjukkan kepada pengguna jika mereka bertemu penghalang di jalan, seperti trotoar dan penyeberangan, saat merencanakan rute mereka.

Google berharap fitur baru ini dapat membantu pejalan kaki merencanakan rute yang paling akomodatif.

Fitur tersebut juga diklaim akan sangat bermanfaat bagi orang-orang yang menggunakan stroller atau kursi roda.

Baca juga: INFOGRAFIK: Formasi Terbanyak hingga Jadwal CPNS dan PPPK 2021

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Siswi SMK di Bandung Dirundung 3 Tahun, Depresi, dan Meninggal Dunia

Siswi SMK di Bandung Dirundung 3 Tahun, Depresi, dan Meninggal Dunia

Tren
Prakiraan BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 12-13 Juni 2024

Prakiraan BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 12-13 Juni 2024

Tren
[POPULER TREN] Ormas Keagamaan yang Tolak Izin Tambang | Cara Daftar Akun PPDB Jateng 2024

[POPULER TREN] Ormas Keagamaan yang Tolak Izin Tambang | Cara Daftar Akun PPDB Jateng 2024

Tren
Update Kasus Bos Rental Tewas di Pati: Polisi Tetapkan 4 Orang Tersangka, Korban Diketahui Pernah Lapor Polisi Februari 2024

Update Kasus Bos Rental Tewas di Pati: Polisi Tetapkan 4 Orang Tersangka, Korban Diketahui Pernah Lapor Polisi Februari 2024

Tren
Alasan Pisang Berubah Warna Menjadi Cokelat jika Disimpan Terlalu Lama

Alasan Pisang Berubah Warna Menjadi Cokelat jika Disimpan Terlalu Lama

Tren
Video Cahaya Terang Melintasi Langit Sumatera Selatan, Benarkah Meteor Jatuh?

Video Cahaya Terang Melintasi Langit Sumatera Selatan, Benarkah Meteor Jatuh?

Tren
Komnas Perempuan Kritik Budi Arie Usai Sebut Perempuan Lebih Kejam dari Laki-laki

Komnas Perempuan Kritik Budi Arie Usai Sebut Perempuan Lebih Kejam dari Laki-laki

Tren
Ramai soal Grup Facebook Jual-Beli Kendaraan 'STNK Only' di Pati, Ini Kata Kapolres Pati

Ramai soal Grup Facebook Jual-Beli Kendaraan "STNK Only" di Pati, Ini Kata Kapolres Pati

Tren
2 Menteri Jokowi Buka Suara soal Polwan Bakar Suami karena Judi Online

2 Menteri Jokowi Buka Suara soal Polwan Bakar Suami karena Judi Online

Tren
Berapa Gaji dan Tunjangan Briptu RDW yang Meninggal Dibakar Istri karena Judi Online?

Berapa Gaji dan Tunjangan Briptu RDW yang Meninggal Dibakar Istri karena Judi Online?

Tren
Data Pegawainya Disebut Bocor dan Beredar di 'Dark Web', Ini Penjelasan Kemenko Perekonomian

Data Pegawainya Disebut Bocor dan Beredar di "Dark Web", Ini Penjelasan Kemenko Perekonomian

Tren
4 Fakta Oknum Anggota Polres Yalimo Bawa Kabur Senjata, 4 AK China Raib

4 Fakta Oknum Anggota Polres Yalimo Bawa Kabur Senjata, 4 AK China Raib

Tren
Kronologi Pesawat Wakil Presiden Malawi Hilang saat Berencana Hadiri Pemakaman

Kronologi Pesawat Wakil Presiden Malawi Hilang saat Berencana Hadiri Pemakaman

Tren
41 Link Pengumuman UTBK SNBT 2024 dan Cara Ceknya

41 Link Pengumuman UTBK SNBT 2024 dan Cara Ceknya

Tren
Ahli Ungkap Alasan Beruang dan Harimau di India Urung Berkelahi meski Sudah Ancang-ancang

Ahli Ungkap Alasan Beruang dan Harimau di India Urung Berkelahi meski Sudah Ancang-ancang

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com