Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

WHO: Penundaan Uji Coba Vaksin Covid-19 AstraZeneca Menjadi Suatu "Peringatan"

Kompas.com - 11/09/2020, 10:05 WIB
Mela Arnani,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

Sejak beberapa uji coba dimulai pada Juli, hasil sementara sangat mungkin vaksin dapat selesai akhir tahun, meski akan membutuhkan waktu lebih lama untuk memeriksa hasil dan lisensi vaksin.

"Bisa jadi kami melihat beberapa hasil akhir tahun, bisa jadi awal tahun depan, tapi itulan kerangka waktu kami mulai melihat hasilnya. Saat ini tidak ada cara untuk memprediksi mana yang akan efektif," lanjut Swaminathan.

Baca juga: Daftar Zona Merah Covid-19 di Indonesia, Bali Terbanyak dengan 8 Kabupaten/Kota

Direktur Eksekutif Program Kedaruratan Kesehatan WHO Dr Mike Ryan menegaskan, menemukan dan menyetujui vaksin Covid-19 bukanlah perlombaan antar perusahaan dan tidaklah perlombaan antar negara.

"Ini berpacu dengan waktu, berpacu dengan virus, berpacu untuk menyelamatkan nyawa," kata Mike.

"Tapi jangan bertaruh pada apa pun sampai kita mencapai akhir balapan ini," imbuh dia.

Baca juga: Menyoal Tingginya Angka Kematian Covid-19 di Jatim...

KOMPAS.com/Akbar Bhayu Tamtomo Infografik: Pandemi Covid-19. Arti Zona Merah, Oranye, Kuning, dan Hijau

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com