Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Alasan Harus Scan Barcode Saat Memasuki Kawasan Malioboro

Kompas.com - 12/06/2020, 19:39 WIB
Ahmad Naufal Dzulfaroh,
Inggried Dwi Wedhaswary

Tim Redaksi

"Kalau tidak punya ponsel Android, jangan harap bisa masuk Malioboro karena harus menggunakan barcode. Pengunjung hanya memasukkan barcode kemudian akan diarahkan ke menu yang memuat data diri yang harus diisi. Kalau belum punya, harap mengunduh aplikasi QR Scanner," kata dia.

Menurut dia, pengisian data itu diperlukan sebagai antisipasi jika suatu saat muncul kasus virus corona yang melibatkan kawasan itu.

Penerapan barcode ini sudah berlaku sejak Kamis (11/6/2020).

Tak hanya itu, pihaknya juga telah mewajibkan masker bagi pengunjung Selasa (9/6/2020).

"Pengunjung juga harus mengenakan masker, PKL pun kalo tidak pakai masker akan ditutup, jadi harus memberi contoh pada pengunjung," ujar Ekwanto.

Baca juga: Lelah Menagih, Viral Pria di Yogyakarta Anggap Lunas Utang Temannya Rp 16,4 Juta

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com