Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Indonesia Negara Maritim, dari Dulu hingga Kini

Kompas.com - 30/10/2022, 16:30 WIB
Josephus Primus

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Indonesia negara maritim sudah tersemat sejak dulu hingga kini.

Di dalam lintasan sejarah, nama Kerajaan Sriwijaya adalah momentum negara maritim.

DIdirikan pada abad ke-7 oleh Dapunta Hyang Sri Jayanasa di Palembang, Sumatra Selatan, posisi Sriwijaya membawa pengaruh besar di Nusantara dengan penguasaan lautnya yang besar.

Laman Kompas.com pada 4 Januari 2022 menulis bahwa puncak kejayaan Sriwijaya terjadi di masa pemerintahan Raja Balaputtradewa pada tahun 856 Masehi.

Baca juga: Mengapa Indonesia disebut Negara Maritim?

Jalur perdagangan laut di Selat Malaka sampai dengan Kamboja menjadi kekuasaan Sriwijaya.

Masa negara maritim berikutnya adalah Majapahit.

Majapahit berdiri pada abad ke-13.

Candi Sanggrahan yang terletak di Boyolangu, Tulungagung, sebagai salah satu peninggalan Kerajaan Majapahit.Shutterstock/Nugroho Imam Candi Sanggrahan yang terletak di Boyolangu, Tulungagung, sebagai salah satu peninggalan Kerajaan Majapahit.

Dengan kekuatan di bidang maritim, Majapahit memiliki keluasan wilayah semisal di Lombok, Kalimantan, Sumatra Utara, Bali, Singapura, Malaysia, hingga Dompo.

Alasan

Perdana Menteri Djuanda dengan jawaban Pemerintah di tangannya waktu berjalan menuju mimbar untuk memberikan pidatonya di sidang Konstituante.Preanger Studio Perdana Menteri Djuanda dengan jawaban Pemerintah di tangannya waktu berjalan menuju mimbar untuk memberikan pidatonya di sidang Konstituante.

Laman Kompas.com keluaran 16 Juni 2022 menyebut setidaknya ada lima alasan Indonesia disebut negara maritim.

Pertama, Indonesia punya laut luas.

Kedua, Indonesia memiliki kekayaan laut melimpah.

Indonesia maju di sektor perikanan dan kelautan.

Ada posisi geostrategis yang menjadi milik Indonesia.

Di Indonesia, terdapat kekayaan budaya bahari.

Sri Sultan Hamengku Buwono X (kiri) menjadi salah satu kandidat pada  Maritime Awards Djuanda Kartawidjaja dan Soedarpo Sastrosatomo, 16 Dsember 2022, di Jakarta. 
Maritime Award Sri Sultan Hamengku Buwono X (kiri) menjadi salah satu kandidat pada Maritime Awards Djuanda Kartawidjaja dan Soedarpo Sastrosatomo, 16 Dsember 2022, di Jakarta.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com