Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Seni Rupa Prasejarah Nusantara

Kompas.com - 06/04/2021, 16:14 WIB
Widya Lestari Ningsih,
Nibras Nada Nailufar

Tim Redaksi

Seperti contohnya kapak persegi, kapak lonjong, tembikar.

Baca juga: Zaman Mesozoikum: Pembagian, Ciri-ciri, dan Peninggalan

Seni rupa Zaman Megalitikum

Hasil kebudayaan Zaman Batu Besar atau Megalitikum berupa punden berundak, menhir, dolmen, waruga, dan sarkofagus.

Bentuk-bentuk karya seni peninggalan megalitik di Indonesia memiliki kaitan dengan pemujaan maupun upacara penguburan.

Seni rupa zaman logam

Karya seni rupa Zaman Logam atau Zaman Perunggu diperkirakan dipengaruhi oleh gelombang imigrasi kedua dari daratan Asia pada tahun 500 SM.

Sebab, perunggu merupakan campuran antara tembaga dan timah yang tidak dikenal di Indonesia pada Zaman Batu.

Jenis-jenis seni rupa Zaman Logam yang ditemukan di Indonesia di antaranya:

  • Kapak corong (kapak perunggu)
  • Nekara perunggu (moko)
  • Bejana perunggu
  • Arca perunggu

 

Referensi:

  • Supir, I Ketut. (2018). Sejarah Seni Rupa Bali. Depok: Rajawali Press.
  • Prihatin, Purwo. (2017). Seni Rupa Indonesia dalam Perspektif Sejarah. Padang Panjang: LPPMPP ISI Padangpanjan.
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com