Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mengenal Sendratari: Pengertian, Sejarah, dan Unsurnya

Kompas.com - 07/10/2022, 12:30 WIB
Silmi Nurul Utami

Editor

Dengan iringan musik atau gamelan para penari dapat menari sesuai dengan alur cerita yang telah dibacakan oleh dalang. Baik itu tari yang mencerminkan rasa gembira, sedih, ataupun marah.

  • Tandak

Tandak adalah nyanyian yang dilakukan oleh dalang untuk mengawali atau menyela dialog tertentu pada situasi tertentu. Itu artinya tanda sebagai penggambaran atau mempertegas dari cerita yang akan atau sedang berlangsung dengan cara bernyanyi.

Menurut dalang, tandak juga digunakan untuk menghindari kesenjangan dialog. Kesenjangan itu terjadi di antara lain pada adegan peperangan dan adegan perjalanan.

Baca juga: 6 Unsur Tari

  • Sendon

Sendon adalah nyanyian-nyanyian yang dinyanyikan oleh tukang atau juru sendon. Materi sendon biasanya berasal dari kutipan yang diambil dari geguritan.

 

Suka baca tulisan-tulisan seperti ini? Bantu kami meningkatkan kualitas dengan mengisi survei Manfaat Kolom Skola

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com