Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 05/09/2021, 21:02 WIB
Lulu Lukyani

Penulis

Tumbuhan dan hewan yang hidup di hutan boreal secara khusus disesuaikan untuk mengatasi musim tanam yang pendek dan shu dingin.

Tanah di hutan boreal pun cenderung dangkal, asam, dan miskin unsur hara. Adapun jenis pohon yang banyak ditemukan di hutan boreal adalah konifer.

3. Hutan iklim sedang

Hutan iklim sedang terletak di garis lintang tengah sehingga memiliki karakteristik empat musim.

Tanah di hutan iklim sedang umumnya subur dengan lapisan bahan organik yang tebal sehingga tumbuhan dapat mengekstrak nutrisi untuk tumbuh.

Baca juga: 10 Kucing Hutan di Indonesia, Sebagian Besar Terancam Punah

Di Amerika serikat, 12 spesies mamalia yang berstatus terancam punah hidup di hutan iklim sedang, salah satunya adalah serigala merah.

Adapun jenis-jenis hutan iklim sedang adalah hutan gugur, hutan konifera, dan hutan hujan sedang.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com