Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

6 Tips Merawat Kesehatan Kulit Menurut Dokter Kulit

Kompas.com - 19/08/2021, 20:45 WIB
Lulu Lukyani

Penulis

c. Kulit kering: Terkelupas, kasar, dan gatal

d. Kulit berminyak: Mengilap dan berminyak

e. Kulit kombinasi: Kering di beberapa area dan berminyak di area lainnya

4. Jangan lupa merawat bibir

Kanker kulit dapat muncul di area bibir sehingga merawat kesehatan bibir puns angat penting.

Oleskan lip balm atau lipstik dengan tabir surya sebelum beraktivitas di luar ruangan. Jika bibir kering dan pecah-pecah, oleskan petroleum jelly untuk menambah kelembapan ekstra.

Baca juga: 6 Manfaat Kunyit untuk Kulit, Bisa Atasi Bekas Jerawat

5. Jangan sering menyentuh wajah

Setiap kali menyentuh wajah, tangan memindahkan kotoran, kuman, dan minyak sehingga wajah menjadi lebih kotor.

Selain itu, hindari memencet atau memecahkan jerawat karena dapat menyebabkan jaringan parut pada kulit wajah.

6. Periksakan kulit secara teratur

Penting untuk memeriksakan kulit secara teratur untuk menjaga kesehatan dan mencegah permasalah-permasalah kulit, seperti kanker kulit.

Dokter kulit pun dapat memberikan saran lebih lanjut mengenai perawatan kulit yang aman dan efektif atau penanganan dari masalah kulit yang dialami.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com