Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 10/07/2021, 20:03 WIB
Lulu Lukyani

Penulis

5. Makanan tinggi karbohidrat olahan

Makanan yang diproses dan tinggi karbohidrat olahan terkait dengan peningkatan peradangan dan stres oksidatif yang dapat membahayakan daya tahan tubuh.
Beberapa makanan yang mengandung karbohidrat olahan adalah nasi putih, roti putih, permen, kue kering, dan sebagainya.

6. Makanan olahan

Banyak makanan olahan yang mengandung gula, lemak, dan zat aditif yang tidak sehat jika dikonsumsi terlalu banyak.

Sebuah studi di tahun 2017 menunjukkan, mengonsumsi makanan yang mengandung zat aditif dapat meningkatkan risiko peradangan atau metabolism kronis.

Adapun beberapa makanan olahan dengan jumlah zat aditif yang tinggi adalah makanan kaleng, keripik, kue, dan sebagainya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com