Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mulai Dibangun, Ini Segudang Manfaat Jalan Akses Tol Makassar New Port

Kompas.com - 07/02/2022, 19:30 WIB
Ardiansyah Fadli,
Hilda B Alexander

Tim Redaksi

Tahap pertama dan kedua dikerjakan bersamaan sedangkan tahap ketiga dari MNP menuju ke Bandara akan dikerjakan pada tahap berikutnya.

"Pembebasan lahan untuk proyek ini dilaksanakan oleh PT Pelabuhan Indonesia (Pelindo)," imbuhnya. 

Pembangunan Akses Jalan Tol MNP merupakan Proyek Strategis Nasional (PSN) yang terletak di Kelurahan Buloa dan Kaluku Bodoa, Kecamatan Tallo, Kota Makassar.

Pelaksanaan proyek ini direncanakan selama 14 Bulan dengan melibatkan tenaga kerja sebanyak 1.000 orang.

Hingga saat ini, pembebasan lahan yang telah dilakukan oleh PT Pelindo telah mencapai 70 persen.

Pelindo juga berkomitmen untuk menyelesaikan membebaskan lahan tersebut berdasarkan dokumen Penetapan Lokasi (Penlok) dengan tidak merugikan masyarakat.

Pembangunan MNP lanjutan akan selesai dan sesuai dengan Rencana Induk Pelabuhan (RIP) tahun 2023, yakni seluruh kegiatan bongkar muat peti kemas  dipindahkan dari pelabuhan lama.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com