Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Cara Membagi Ruangan Menjadi Ruang Tamu dan Ruang Makan

Kompas.com - 07/04/2024, 15:30 WIB
Siti Nur Aeni

Penulis

Misalnya, gunakan lampu gantung di atas meja makan untuk menambah suasana nyaman di area meja makan. Sedangkan di ruang tamu, pilih lampu lantai atau lampu meja untuk menciptakan suasana yang lebih santai. 

Sebaiknya, gunakan sakelar peredup yang dapat memberikan kontrol terhadap lampu di ruangan tersebut. Dengan demikian, lampu bisa disesuaikan dengan suasana di setiap ruangan. 

Baca juga: Tips Memilih Lampu untuk Ruang Tamu

Padukan warna dan tekstur

Menggunakan warna atau pola yang kontras juga bisa menjadi cara membagi ruangan menjadi ruang tamu dan ruang makan

Pilih warna pelengkap yang serasi atau dinding aksen yang berani untuk menciptakan titik fokus yang mencolok. Selain itu, gunakan juga berbagai tekstur yang dapat membantu menentukan zona di ruangan tersebut. 

Misalnya, gunakan karpet mewah di ruang tamu dan lantai halus serta mengkilap di ruang makan untuk menciptakan kontras yang jelas. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com