Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ketahui Kelebihan dan Kekurangan Kompor Listrik Sebelum Membelinya

Kompas.com - 18/10/2022, 15:47 WIB
Abdul Haris Maulana

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Kompor listrik merupakan jenis kompor yang menggunakan listrik untuk menghasilkan panas pada elemen pemanasnya.

Sama seperti peralatan rumah tangga pada umumnya, kompor listrik memiliki kelebihan dan kekurangan tersendiri jika dibandingkan dengan jenis kompor lainnya.

Jadi, apabila kamu berencana membeli kompor listrik, pastikan untuk mengetahui kelebihan dan kekurangan terlebih dahulu.

Baca juga: Kelebihan dan Kekurangan Kompor Listrik, Ketahui Sebelum Membeli

Dilansir dari Capital Appliance Repair, Selasa (18/10/2022), pada artikel ini akan dibahas mengenai kelebihan dan kekurangan kompor listrik yang perlu diketahui sebelum membelinya.

Ilustrasi memasak dengan kompor listrik. FREEPIK/VALERIA_AKSAKOVA Ilustrasi memasak dengan kompor listrik.
Gambaran kompor listrik secara ringkas

Perlu diketahui bahwa kompor listrik menggunakan sumber panas yang terpusat, yakni berada di bawah wadah yang biasanya terbuat dari kaca atau keramik.

Sumber panas tersebut memiliki kumparan metal yang dipanaskan lewat gelombang elektrik.

Ketika kumparan itu panas, ia mulai berpendar, kemudian mentransfer panas tersebut ke wadah lewat energi inframerah.

Pada akhirnya energi tersebut memanaskan permukaan kompor listrik untuk menyediakan panas yang digunakan untuk memasak.

Baca juga: Meski Efisien, Ini 3 Kelemahan Kompor Listrik

Panas yang muncul akan ditransfer ke alat masak khusus kompor listrik, kemudian ke makanan yang ada di dalamnya.

Kelebihan kompor listrik

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com