Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Memotong Daging Mentah di Talenan Kayu, Apakah Aman?

Kompas.com - 13/10/2022, 10:31 WIB
Aniza Pratiwi,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

Ilustrasi mencuci talenan kayu. SHUTTERSTOCK/WACHIWIT Ilustrasi mencuci talenan kayu.

Penting juga untuk diingat bahwa membersihkan tidak sama dengan mensanitasi dan tidak serta merta membunuh kuman.

Sementara sabun dan air akan membantu menghilangkan kuman dan mengurangi risiko penyakit, Saunier mengatakan bahwa membersihkan talenan Anda sebenarnya akan membunuh kuman dan menjadi pertahanan terbaik Anda terhadap penyakit bawaan makanan.

Baca juga: Cara Membersihkan Talenan Kayu Berjamur

Semua jenis talenan dapat disanitasi dengan larutan satu sendok makan pemutih klorin cair tanpa pewangi per tiga liter air, menurut Robinson.

Setelah Anda membanjiri permukaan papan dengan campuran, itu perlu didiamkan selama beberapa menit sebelum dibilas dan dikeringkan agar menjadi efektif. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com