Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tak Kuno, Ini Manfaat Memasak dengan Peralatan Masak dari Tanah Liat

Kompas.com - 22/03/2022, 22:45 WIB
Abdul Haris Maulana

Penulis

 

Makanan yang dimasak dalam peralatan masak dari tanah liat membuat rasanya jadi lebih enak ketimbang makanan yang dimasak dengan peralatan masak lain.

Makanan yang dimasak di peralatan masak tanah liat mengandung bau tanah liat yang unik, sehingga makanan tersebut juga memiliki rasa dari tanah liat.

Baca juga: Kapan Peralatan Memasak dan Dapur Harus Diganti? Ini Penjelasannya

Menyehatkan jantung

Penggunaan minyak yang berlebihan untuk memasak adalah salah satu penyebab utama kenaikan berat badan.

Jika kamu ingin membuat makananmu tidak terlalu berminyak, gunakan peralatan masak dari tanah liat.

Sebab, peralatan masak dari tanah liat membutuhkan lebih sedikit minyak untuk memasak makanan.

Panci atau wadah memasak tanah liat membutuhkan waktu lebih lama untuk dipanaskan dan menggunakan proses memasak yang lebih lambat, membantu mempertahankan kelembapan alami.

Dapat menghilangkan racun

Baca juga: Cara Menghilangkan Bau pada Peralatan Masak Berbahan Silikon

Peralatan masak dari tanah liat adalah detoksifikasi alami yang menghilangkan racun berbahaya dalam makanan. Ini membatalkan keseimbangan pH dalam makanan dengan sifat basa.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Mudah, Cara Membersihkan Peralatan Masak Enamel

Mudah, Cara Membersihkan Peralatan Masak Enamel

Do it your self
Cara Menghilangkan Jamur di Karpet dengan Mudah

Cara Menghilangkan Jamur di Karpet dengan Mudah

Do it your self
Cara Membersihkan dan Merawat Kursi Plastik agar Tidak Kusam

Cara Membersihkan dan Merawat Kursi Plastik agar Tidak Kusam

Home Appliances
6 Tanaman Hias yang Dapat Membawa Kekayaan di Rumah Menurut Feng Shui

6 Tanaman Hias yang Dapat Membawa Kekayaan di Rumah Menurut Feng Shui

Pets & Garden
4 Cara Membersihkan Debu di Rumah Secara Efisien

4 Cara Membersihkan Debu di Rumah Secara Efisien

Housing
4 Manfaat Ampas Kopi untuk Membersihkan Rumah

4 Manfaat Ampas Kopi untuk Membersihkan Rumah

Housing
6 Pakaian yang Tidak Boleh Dicuci di Mesin Cuci, Ini Alasannya

6 Pakaian yang Tidak Boleh Dicuci di Mesin Cuci, Ini Alasannya

Housing
4 Cara Mencegah Pakaian Menyusut

4 Cara Mencegah Pakaian Menyusut

Housing
6 Ide Warna Cat Terbaik untuk Ruang Bawah Tanah

6 Ide Warna Cat Terbaik untuk Ruang Bawah Tanah

Decor
Cara Menata Area Bawah Wastafel Kamar Mandi agar Selalu Rapi

Cara Menata Area Bawah Wastafel Kamar Mandi agar Selalu Rapi

Do it your self
Cara Mencuci Celana Jeans Hitam agar Warnanya Tidak Pudar

Cara Mencuci Celana Jeans Hitam agar Warnanya Tidak Pudar

Do it your self
Inilah 4 Perbedaan Ruang Keluarga dan Ruang Tamu

Inilah 4 Perbedaan Ruang Keluarga dan Ruang Tamu

Housing
5 Ide Dekorasi Sudut Kosong di Dalam Rumah

5 Ide Dekorasi Sudut Kosong di Dalam Rumah

Decor
Kompor Induksi Vs Kompor Listrik, Mana yang Lebih Bagus?

Kompor Induksi Vs Kompor Listrik, Mana yang Lebih Bagus?

Home Appliances
5 Bahan Dapur yang Bisa Mengusir Hama di Rumah

5 Bahan Dapur yang Bisa Mengusir Hama di Rumah

Do it your self
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com