Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 19/03/2022, 07:46 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

Ilustrasi air fryer. SHUTTERSTOCK/VENUS ANGEL Ilustrasi air fryer.

"Saat membersihkan air fryer, jangan merendam unit utama dalam air atau cairan lainnya dan pastikan Anda tidak pernah memasukkan unit utama ke dalam mesin pencuci piring," jelas Blair.

Ini akan merusak komponen elektronik air fryer Anda.

Baca juga: 8 Keuntungan Menggoreng dengan Air Fryer, Hemat Minyak hingga Tak Bau

3. Gunakan spons lembut atau kain lembap

Perkakas logam dan sabut gosok dapat merusak lapisan antilengket. Jika beberapa residu yang menempel tidak mau mengalah, rendam dalam air sabun yang panas sebelum digosok dengan spons.

Untuk bagian yang tidak dapat dilepas (seperti bagian dalam air fryer), gunakan pasta yang terbuat dari soda kue dan air, lalu bersihkan dengan spons lembut.

4. Pembersihan memperpanjang umur alat

Membersihkan air fryer tidak hanya akan membantu menghasilkan hidangan yang lebih baik dan menghilangkan bau yang tidak diinginkan, tetapi juga membantu alat bekerja dengan baik. Ini berarti Anda cenderung tidak akan menghadapi masalah mekanis.

Cara membersihkan air fryer

"Kami selalu menyarankan untuk membersihkan unit secara menyeluruh setelah setiap kali digunakan," tutur Blair.

Baca juga: 5 Hal yang Harus Diperhatikan Sebelum Membeli Air Fryer

Jika Anda hanya menghabiskan beberapa menit untuk membersihkan air fryer, maka tidak perlu pembersihan mendalam, alat itu akan selalu siap untuk hidangan berikutnya.

Berikut cara membersihkan air fryer.

1. Cabut colokan listrik dan biarkan air fryer dingin

Anda perlu memastikan air fryer cukup dingin sehingga aman untuk ditangani tetapi masih hangat, sehingga memudahkan pembersihan.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

7 Alasan Rumah Selalu Terlihat Berantakan

7 Alasan Rumah Selalu Terlihat Berantakan

Housing
Cara Membersihkan Furnitur Beludru agar Terlihat Cantik

Cara Membersihkan Furnitur Beludru agar Terlihat Cantik

Home Appliances
3 Cara Membersihkan Noda Oli di Halaman Rumah

3 Cara Membersihkan Noda Oli di Halaman Rumah

Housing
7 Bunga Putih yang Dapat Mempercantik Taman

7 Bunga Putih yang Dapat Mempercantik Taman

Pets & Garden
Cara Mengobati dan Mencegah Kucing Scabies

Cara Mengobati dan Mencegah Kucing Scabies

Pets & Garden
5 Cara Membasmi Semut Api dari Rumah

5 Cara Membasmi Semut Api dari Rumah

Housing
4 Cara Membersihkan Tapak Setrika dengan Bahan Alami

4 Cara Membersihkan Tapak Setrika dengan Bahan Alami

Home Appliances
5 Cara Membersihkan Dinding Putih agar Kembali Berkilau

5 Cara Membersihkan Dinding Putih agar Kembali Berkilau

Decor
Mudah, Begini Cara Membersihkan Jendela Kayu

Mudah, Begini Cara Membersihkan Jendela Kayu

Do it your self
6 Cara Merawat Cobek agar Bebas Bau dan Tahan Lama

6 Cara Merawat Cobek agar Bebas Bau dan Tahan Lama

Do it your self
5 Barang yang Harus Disingkirkan dari Dapur agar Terlihat Minimalis

5 Barang yang Harus Disingkirkan dari Dapur agar Terlihat Minimalis

Housing
Cara Membersihkan Food Processor agar Kembali Kinclong

Cara Membersihkan Food Processor agar Kembali Kinclong

Do it your self
Tanda dan Penyebab Kucing Terkena Rabies, Ini Kata Dokter Hewan

Tanda dan Penyebab Kucing Terkena Rabies, Ini Kata Dokter Hewan

Pets & Garden
Cara Membersihkan Rol Cat agar Terlihat Seperti Baru

Cara Membersihkan Rol Cat agar Terlihat Seperti Baru

Do it your self
8 Tanaman Hias yang Tumbuh Subur di Apartemen

8 Tanaman Hias yang Tumbuh Subur di Apartemen

Pets & Garden
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com