Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Tips Menghemat Listrik di Rumah, Cegah Biaya Tagihan Membengkak

Kompas.com - 21/02/2022, 14:28 WIB
Abdul Haris Maulana

Penulis

Sumber Kaodim

JAKARTA, KOMPAS.com - Mendapatkan tagihan listrik yang membengkak selalu menjadi sebuah hal yang dikhawatirkan banyak pemilik rumah.

Namun, tagihan biaya listrik yang membengkak tak dapat dihindari jika tidak ada upaya untuk menghemat listrik.

Oleh karena itu, pastikan kamu menerapkan beberapa hal yang dapat menghemat listrik di rumah, sehingga terhindar dari tagihan biaya listrik yang membengkak.

Baca juga: 5 Trik Menyembunyikan Kabel Listrik agar Rumah Tampak Rapi

Dilansir dari Kaodim, Senin (21/2/2022), berikut ini adalah lima tips untuk menghemat listrik di rumah.

Ilustrasi jendela, membuka jendela.SHUTTERSTOCK/BLACKDAY Ilustrasi jendela, membuka jendela.
Manfaatkan pencahayaan alami dengan maksimal

Ketika mendapatkan sumber cahaya gratis pada pagi hingga sore hari, mengapa kamu terus menyalakan lampu yang akan memakan tagihan listrik lebih tinggi?

Yang kamu butuhkan hanyalah membuka jendela seutuhnya pada pagi hingga sore hari untuk menerangi ruangan rumahmu sepenuhnya.

Hemat uang dan listrik di rumahmu dengan mematikan semua lampu yang tidak diperlukan, terutama saat cuaca di luar rumah cerah.

Jika kamu tidak suka dibutakan oleh cahaya alami yang begitu silau, pasang tirai tipis di dekat jendela. Ini akan secara signifikan mengurangi silau dan panas memasuki ruangan.

Mandi lebih singkat

Baca juga: Lakukan 4 Hal Ini Saat Terjadi Pemadaman Listrik di Rumah

Mandi santai yang panjang bisa menyenangkan dan menggoda, tetapi juga salah satu cara untuk menambah biaya tagihan listrikmu.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

7 Barang yang Harus Dibuang Segera Tanpa Menyesel Kemudian Hari

7 Barang yang Harus Dibuang Segera Tanpa Menyesel Kemudian Hari

Housing
6 Cara Menghilangkan Lumut dari Atap Rumah, Dijamin Enggak Tumbuh Lagi

6 Cara Menghilangkan Lumut dari Atap Rumah, Dijamin Enggak Tumbuh Lagi

Housing
Rumah Modular Dianggap Lebih Ramah Lingkungan, Mengapa?

Rumah Modular Dianggap Lebih Ramah Lingkungan, Mengapa?

Housing
7 Alasan Rumah Selalu Terlihat Berantakan

7 Alasan Rumah Selalu Terlihat Berantakan

Housing
Cara Membersihkan Furnitur Beludru agar Terlihat Cantik

Cara Membersihkan Furnitur Beludru agar Terlihat Cantik

Home Appliances
3 Cara Membersihkan Noda Oli di Halaman Rumah

3 Cara Membersihkan Noda Oli di Halaman Rumah

Housing
7 Bunga Putih yang Dapat Mempercantik Taman

7 Bunga Putih yang Dapat Mempercantik Taman

Pets & Garden
Cara Mengobati dan Mencegah Kucing Scabies

Cara Mengobati dan Mencegah Kucing Scabies

Pets & Garden
5 Cara Membasmi Semut Api dari Rumah

5 Cara Membasmi Semut Api dari Rumah

Housing
4 Cara Membersihkan Tapak Setrika dengan Bahan Alami

4 Cara Membersihkan Tapak Setrika dengan Bahan Alami

Home Appliances
5 Cara Membersihkan Dinding Putih agar Kembali Berkilau

5 Cara Membersihkan Dinding Putih agar Kembali Berkilau

Decor
Mudah, Begini Cara Membersihkan Jendela Kayu

Mudah, Begini Cara Membersihkan Jendela Kayu

Do it your self
6 Cara Merawat Cobek agar Bebas Bau dan Tahan Lama

6 Cara Merawat Cobek agar Bebas Bau dan Tahan Lama

Do it your self
5 Barang yang Harus Disingkirkan dari Dapur agar Terlihat Minimalis

5 Barang yang Harus Disingkirkan dari Dapur agar Terlihat Minimalis

Housing
Cara Membersihkan Food Processor agar Kembali Kinclong

Cara Membersihkan Food Processor agar Kembali Kinclong

Do it your self
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com