Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 31/08/2021, 08:02 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

Sumber Hunker

 

2.. Semprotkan campuran sabun cuci piring dan air

Campurkan air hangat dan beberapa tetes cairan sabun cuci piring untuk membuat campuran. Jika Anda tidak memiliki botol semprot, cukup tambahkan sedikit campuran sabun ke area yang perlu didesinfeksi dan biarkan hingga lima menit.

3. Gosok permukaan karpet

Gosok area karpet yang akan didesinfeksi dengan sikat, bergerak satu arah. Buang semua kotoran yang ada. 

4. Serap kelembapan

Gunakan handuk atau kain lap untuk menyerap kelembapan yang tertinggal dengan menekan handuk ke area tersebut. Pastikan untuk menekan tanpa menggosok.

Baca juga: 4 Tips Menghilangkan Noda dan Bau Urine Hewan Peliharaan dari Karpet

Lanjutkan langkah ini sampai area karpet hanya sedikit lembab.

5. Basahi dengan air

Semprot area tersebut dengan air, tidak perlu banyak, namun cukup untuk membasahi karpet. Langkah ini digunakan untuk membilas sabun, soda kue, dan garam yang mungkin tertinggal.

6. Keringkan dengan handuk.

Gunakan handuk kering dan ulangi langkah keempat untuk menyerap kelembapan yang tertinggal. Biarkan area tersebut benar-benar kering sebelum membiarkan lalu lintas di karpet lagi.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com