Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 07/04/2021, 16:40 WIB
Aniza Pratiwi,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

 

Hal ini tidak menjadi masalah, namun pastikan untuk membuang air dari setiap piring secara teratur. Atau, coba sirami tanaman Anda di wastafel dapur, lalu pindahkan kembali ke atas piring jika sudah mengering.

Namun, bagaimana jika pot tidak memiliki lubang drainase? Anda bisa mengebor atau membuat lubang pada dasar pot tersebut. Jika tidak memungkinkan untuk mengebor lubang di pot, coba gunakan pot dekoratif dalam sistem "pot ganda".

Pot tanaman Anda dalam wadah yang lebih kecil dengan lubang drainase, lalu letakkan pot yang lebih kecil di dalam pot dekoratif yang lebih besar.

Setiap kali Anda perlu menyiram, cukup keluarkan wadah yang lebih kecil dan sirami di wastafel. Setelah selesai dikeringkan, gantilah di pot dekoratif.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com