Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

8 Cara Menarik untuk Mendekorasi Pintu Depan Rumah

Kompas.com - 15/03/2021, 09:29 WIB
Abdul Haris Maulana,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

 

4. Gantung papan tulis

Kamu dapat menggantungkan papan tulis di pintu depan rumahmu sebagai item dekorasi yang unik, yang mana kamu dapat menulis sesuatu yang baru di atasnya setiap hari sesuai dengan suasana hatimu.

5. Keranjang bunga gantung

Ketika sampai pada hal-hal yang harus digantung di pintu depan, keranjang bunga adalah salah satu taruhan terbaik. Keranjang bunga gantung itu cantik, dapat diganti secara teratur, dan menambahkan sentuhan indah pada pintu.

Kamu bahkan tidak perlu memasukkan bunga hidup ke dalamnya jika menjaganya tetap hidup terlalu merepotkan, karena ada banyak bunga tiruan cantik di luar sana yang sama-sama mengesankan.

Baca juga: Cara Mendapatkan Energi Baik Melalui Pintu Depan Rumah

6. Plakat alamat dekoratif

Punya sedikit ruang di atas pintu depan rumahmu? Isi dengan plakat alamat khusus yang bergaya.

Hal ini akan membantu rumah atau pintu depan rumahmu menonjol dari tetanggamu dan menambahkan sedikit hiasan. Kamu dapat memilih gaya tradisional atau mencari sesuatu yang lebih modern dengan garis yang rapi.

7. Bawa tanaman hias

Jika kamu memiliki sedikit ruang di kedua sisi pintu, kamu dapat menciptakan ilusi jalan masuk yang megah dengan mengapitnya dengan pot tanaman.

Selain tanaman hias, kamu dapat menggunakan bunga, pohon kecil, atau bahkan tanaman rambat yang akan tumbuh di dinding untuk menciptakan suasana taman.

Baca juga: 8 Cara Menata Pintu Masuk Rumah Penuh Gaya untuk Menyambut Tamu

8. Letakkan kursi

Cukup letakkan kursi luar ruangan kecil dengan bantal dekoratif di sebelahnya, dan itu akan menbuat tampilan sekirar pintu menonjol dan terlihat sedikit lebih halus.

Bekerja dengan ruang di sekitar pintu sama bermanfaatnya dengan mendekorasi pintu itu sendiri.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com