Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Diperkosa Saat Lockdown, Gadis 12 Tahun Melahirkan Diam-diam di Rumahnya

Kompas.com - 15/12/2020, 16:12 WIB
Ardi Priyatno Utomo

Penulis

Sumber The Sun

MADRID, KOMPAS.com - Seorang gadis berusia 12 tahun di Spanyol dilaporkan melahirkan diam-diam di rumahnya, setelah diperkosa saat lockdown Covid-19.

Korban yang sengaja tidak diungkap identitasnya itu bersalin di kediamannya di Cantabria, dengan tak satu pun keluarganya mengetahui.

Baca juga: Seorang Gadis Diperkosa Ayah hingga Hamil 2 Kali dan Disiksa untuk Gugurkan Kandungan

Baik ibu dan bayinya dilaporkan sehat, dengan ayah bayi itu adalah remaja 17 tahun, yang dekat dengan keluarga korban dan sempat tinggal bersama mereka.

Pejabat setempat menerangkan, mereka tengah menyelidiki jika korban dipaksa untuk berhubungan seks karena usia 12 tahun bukan usia legal berhubungan badan.

Media Spanyol memberitakan, gadis 12 tahun itu hamil ketika "Negeri Matador" menerapkan lockdown untuk mencegah Covid-19 pada Maret lalu.

Ketika karantina wilayah dicabut, korban dilaporkan kembali bersekolah. Tetapi, baik guru maupun temannya tidak tahu dia mengandung.

Diwartakan The Sun Senin (14/12/2020), gadis itu masih bisa memeroleh nilau bagus di sekolah, dengan keluarganya menyatakan anaknya bakal diadopsi.

Paramedis menyatakan, mereka bergegas datang ke rumah si korban untuk membantunya melahirkan, dan melarikannya ke Rumah Sakit Universitas Marques de Valdecilla.

Di rumah sakit kawasan Santander itu, staf medis melakukan evaluasi, dengan gadis itu diizinkan pulang setelah menerima perawatan.

Adapun bayinya dilaporkan masih berada di rumah sakit untuk dilakukan pemeriksaan, dengan pihak berwenang menyatakan masih menginvestigasi insiden tersebut.

Baca juga: Pulang dari Pasar, Seorang Wanita Diperkosa 17 Orang di India

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Pejabat UE dan Perancis Kecam Israel Perintahkan Warga Rafah Mengungsi, Ini Alasannya

Pejabat UE dan Perancis Kecam Israel Perintahkan Warga Rafah Mengungsi, Ini Alasannya

Global
Rusia dan Ukraina Dilaporkan Pakai Senjata Terlarang, Apa Saja?

Rusia dan Ukraina Dilaporkan Pakai Senjata Terlarang, Apa Saja?

Internasional
Setelah Perintahkan Warga Mengungsi, Israel Serang Rafah, Hal yang Dikhawatirkan Mulai Terjadi

Setelah Perintahkan Warga Mengungsi, Israel Serang Rafah, Hal yang Dikhawatirkan Mulai Terjadi

Global
Jerman Tarik Duta Besarnya dari Rusia, Ini Alasannya

Jerman Tarik Duta Besarnya dari Rusia, Ini Alasannya

Global
Kebun Binatang di China Warnai 2 Anjing Jadi Mirip Panda, Tarik Banyak Pengunjung tapi Tuai Kritik

Kebun Binatang di China Warnai 2 Anjing Jadi Mirip Panda, Tarik Banyak Pengunjung tapi Tuai Kritik

Global
Meski Rafah Dievakuasi, Hamas Tetap Lanjutkan Perundingan Gencatan Senjata

Meski Rafah Dievakuasi, Hamas Tetap Lanjutkan Perundingan Gencatan Senjata

Global
Rusia Ungkap Tujuan Putin Perintahkan Latihan Senjata Nuklir dalam Waktu Dekat

Rusia Ungkap Tujuan Putin Perintahkan Latihan Senjata Nuklir dalam Waktu Dekat

Global
Pria Ini Menyamar Jadi Wanita agar Terhindar Penangkapan, tapi Gagal

Pria Ini Menyamar Jadi Wanita agar Terhindar Penangkapan, tapi Gagal

Global
Cerita Wartawan BBC Menumpang Kapal Filipina, Dikejar Kapal Patroli China

Cerita Wartawan BBC Menumpang Kapal Filipina, Dikejar Kapal Patroli China

Global
Putin Perintahkan Pasukan Rusia Latihan Senjata Nuklir di Dekat Ukraina

Putin Perintahkan Pasukan Rusia Latihan Senjata Nuklir di Dekat Ukraina

Global
Israel Dorong 100.000 Warga Sipil Palestina Tinggalkan Rafah Timur, Apa Tujuannya?

Israel Dorong 100.000 Warga Sipil Palestina Tinggalkan Rafah Timur, Apa Tujuannya?

Global
Fakta-fakta di Balik Demo Mahasiswa AS Tolak Perang di Gaza

Fakta-fakta di Balik Demo Mahasiswa AS Tolak Perang di Gaza

Global
Hezbollah Tembakkan Puluhan Roket Katyusha ke Pangkalan Israel

Hezbollah Tembakkan Puluhan Roket Katyusha ke Pangkalan Israel

Global
Diduga Coba Tembak Pendeta Saat Khotbah, Seorang Pria Ditangkap

Diduga Coba Tembak Pendeta Saat Khotbah, Seorang Pria Ditangkap

Global
Israel Perintahkan Evakuasi Warga dari Rafah Gaza Sebelum Serangan Terjadi

Israel Perintahkan Evakuasi Warga dari Rafah Gaza Sebelum Serangan Terjadi

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com