Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Perempuan Berdaya: 10 Wanita Tangguh Dunia dalam Sejarah Sepak Bola

Kompas.com - 28/10/2020, 11:46 WIB
Shintaloka Pradita Sicca

Penulis

4. Abby Wambach (AS)

Sebuah kekuatan yang sangat kuat dengan tinggi hampir 1,8 meter, Abby Wambach menggunakan ukuran, kekuatan dan agresinya untuk menjadi pemimpin sepanjang masa baik pria atau wanita, dengan mencetak 184 gol dalam karir internasionalnya.

Kekuatannya banyak memberikan kemenangan, seperti pertandingan melawan Brasil, yang berhasil memberi emas kepada Amerika dalam Olimpiade 2004, atau sundulan terakhir yang kembali mengejutkan Brasil di perempat final Piala Dunia 2011.

Medali emas Olimpiade kedua dan gelar sebagai Pemain Terbaik FIFA 2012 memperkuat posisinya dalam sejarah sepak bola.

Sekalipun, dia lebih vokal daripada kehadiran fisik di Piala Dunia 2015, kemenangan AS tahun itu adalah puncaknya untuk salah satu pemenang hebat olahraga sepanjang masa.

Baca juga: Perempuan Berdaya: Apa Kamu Tahu, Ini Para Pemimpin Terkuat Dunia di Zaman Kuno?

5. Homare Sawa (Jepang)

Seperti Lilly, Homare Sawa adalah pemain hebat Jepang, yang mana ia mencatat rekor 205 caps selama karir internasional yang dimulai dengan penampilan empat gol pada 1993.

Gelandang itu mendapatkan ketenaran lokal setelah memenangkan beberapa gelar klub di Liga Nadeshiko.

Lalu, popularitasnya melonjak ke level lebih tinggi selama Piala Dunia 2011, yang dimulai dengan trigolnya di babak penyisihan grup dan berpuncak dengan gol akhir yang mendorong Jepang meraih kemenangan mengejutkan atas AS di final.

Homare Sawa adalah orang Asia pertama yang memenangkan penghargaan Pemain Terbaik FIFA Tahun Ini.

Sawa tidak dapat mengulangi kesuksesannya pada 2011, meski begitu ia masih membuat karir internasionalnya mengesankan dengan cara menjadi runner-up di Olimpiade 2012 dan 2015 Piala Dunia.

6. Sun Wen (China)

Sun Wen adalah perwakilan China yang muncul sebagai lawan yang tangguh AS, di Olimpiade 1996 dan Piala Dunia 1999, ketika dia mencetak 7 golnya selama turnamen terakhir.

Atas capaiannya ia mendapatkan penghargaan Golden Ball dan Golden Shoe.

Bergerak di antara posisi gelandang depan dan penyerang, Sun terkenal karena kecepatan dan kreativitas yang membuka peluang bagi rekan satu tim dan menghasilkan 106 gol yang mengesankan yang dicetak dalam 152 pertandingan internasional.

Karirnya hampir selesai pada saat dia memamerkan keahliannya secara profesional di AS pada awal 2000-an, tapi karena pengaruhnya terhadap permainan yang sedemikian rupa, sehingga dia dinobatkan sebagai pemain bersama FIFA abad ke-20.

Baca juga: Perempuan Berdaya: Diskriminasi Wanita Membuat Para Ilmuwan Ini Tidak Terkenal, Adakah yang Kamu Tahu?

7. Michelle Akers (AS)

Michelle Akers muncul di tahun-tahun liar persepakbolaan pada pertengahan 1980-an. Ia memberikan catatan abadi dnegan prestasi supernya di lapangan.

Dia mencetak rekor dengan 10 gol yang mendorong AS meraih kemenangan di Piala Dunia wanita pertama pada 1991 serta menjadi andalan tim Amerika yang memenangkan Olimpiade 1996 dan Piala Dunia 1999.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Rangkuman Hari Ke-806 Serangan Rusia ke Ukraina: Presiden Pecat Pengawalnya | Serangan Drone Terjauh Ukraina

Rangkuman Hari Ke-806 Serangan Rusia ke Ukraina: Presiden Pecat Pengawalnya | Serangan Drone Terjauh Ukraina

Global
Meski Diprotes di Kontes Lagu Eurovision, Kontestan Israel Maju ke Final

Meski Diprotes di Kontes Lagu Eurovision, Kontestan Israel Maju ke Final

Global
Tasbih Antikuman Diproduksi untuk Musim Haji 2024, Bagaimana Cara Kerjanya?

Tasbih Antikuman Diproduksi untuk Musim Haji 2024, Bagaimana Cara Kerjanya?

Global
Kata Netanyahu Usai Biden Ancam Setop Pasok Senjata ke Israel

Kata Netanyahu Usai Biden Ancam Setop Pasok Senjata ke Israel

Global
Hubungan Biden-Netanyahu Kembali Tegang, Bagaimana ke Depannya?

Hubungan Biden-Netanyahu Kembali Tegang, Bagaimana ke Depannya?

Global
Kampus-kampus di Spanyol Nyatakan Siap Putuskan Hubungan dengan Israel

Kampus-kampus di Spanyol Nyatakan Siap Putuskan Hubungan dengan Israel

Global
Seberapa Bermasalah Boeing, Produsen Pesawat Terbesar di Dunia?

Seberapa Bermasalah Boeing, Produsen Pesawat Terbesar di Dunia?

Internasional
Terkait Status Negara, Palestina Kini Bergantung Majelis Umum PBB

Terkait Status Negara, Palestina Kini Bergantung Majelis Umum PBB

Global
Hamas Sebut Kesepakatan Gencatan Senjata di Gaza Kini Tergantung Israel

Hamas Sebut Kesepakatan Gencatan Senjata di Gaza Kini Tergantung Israel

Global
Antisemitisme: Sejarah, Penyebab, dan Manifestasinya

Antisemitisme: Sejarah, Penyebab, dan Manifestasinya

Internasional
Terjadi Lagi, Perundingan Gencatan Senjata Gaza Berakhir Tanpa Kesepakatan

Terjadi Lagi, Perundingan Gencatan Senjata Gaza Berakhir Tanpa Kesepakatan

Global
Presiden Ukraina Pecat Kepala Pengawalnya atas Rencana Pembunuhan

Presiden Ukraina Pecat Kepala Pengawalnya atas Rencana Pembunuhan

Global
Blinken: AS Menentang Pengusiran Warga Palestina dari Rafah

Blinken: AS Menentang Pengusiran Warga Palestina dari Rafah

Global
[POPULER GLOBAL] Biden Menyesal Kirim Senjata ke Israel | Rangkuman Perang Rusia-Ukraina

[POPULER GLOBAL] Biden Menyesal Kirim Senjata ke Israel | Rangkuman Perang Rusia-Ukraina

Global
Perang di Gaza, Hambat Pembangunan Manusia hingga 20 Tahun

Perang di Gaza, Hambat Pembangunan Manusia hingga 20 Tahun

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com