Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Covid-19 Kembali, Wuhan Bakal Periksa Semua Penduduknya

Pejabat senior Li Tao menyatakan, mereka akan menggelar tes asam nukleat secara masif kepada 11 juta penduduk.

Tes masif itu digelar setelah pada Senin (2/8/2021), mereka menemukan tujuh kasus lokal di antara pekerja migran.

Temuan itu membuat rekor Wuhan tanpa kasus domestik selama lebih dari setahun pun pecah, dilaporkan AFP Selasa (3/8/2021).

Pada awal 2020, Wuhan memperkenalkan lockdown paling ketat di dunia saat Covid-19 trdeteksi dan menyebar secara masif.

Adapun secara keseluruhan, China memerintahkan warga beberapa kota untuk di rumah, membekukan transportasi, dan memeriksa secara massal.

Sebabnya pada Selasa, "Negeri Panda" melaporkan 61 kasus transmisi lokal yang diakibatkan oleh varian Delta.

Berawal dari petugas kebersihan di Bandara Nanjing, varian Delta tersebut terdeteksi di seluruh negara.

Adapun sejak pertengahan Juli, negara dengan salah satu ekonomi terkuat dunia itu mengabarkan 400 penularan domestik.

Temuan ini mengancam kisah kesuksesan mereka, yang berhasil memulihkan ekonomi karena kasus domestik di angka nol sejak 2020.

Banyak kota besar kini memeriksa jutaan penduduknya, menutup daerah yang terinfeksi, dan mengarantina yang berkontak erat dengan pasien.

Di Yangzhou, kota berpopulasi 1,3 juta jiwa, setiap rumah hanya boleh mengirim satu orang untuk berbelanja atau membeli kebutuhan mendesak.

Sementara di ibu kota Beijing, pemerintah setempat melarang turis berkunjung selama puncak liburan musim panas.

Warga dilarang keluar rumah kecuali keperluan mendesak, dengan otoritas setempat menegaskan bakal habis-habisan mencegah penularan.

https://www.kompas.com/global/read/2021/08/03/124342470/covid-19-kembali-wuhan-bakal-periksa-semua-penduduknya

Terkini Lainnya

Mengapa Irlandia Jadi Negara Eropa Paling Pro-Palestina?

Mengapa Irlandia Jadi Negara Eropa Paling Pro-Palestina?

Global
PM Spanyol: Mengakui Negara Palestina Penting untuk Capai Perdamaian

PM Spanyol: Mengakui Negara Palestina Penting untuk Capai Perdamaian

Global
Dinamika Geopolitik Timur Tengah: ICC Ingin Tangkap Netanyahu

Dinamika Geopolitik Timur Tengah: ICC Ingin Tangkap Netanyahu

Global
Apa Itu Koridor Philadelphia di Gaza, Mengapa Sangat Diinginkan Israel?

Apa Itu Koridor Philadelphia di Gaza, Mengapa Sangat Diinginkan Israel?

Internasional
Demo Pro-Palestina di Paris, 10.000 Orang Protes Serangan Israel ke Rafah

Demo Pro-Palestina di Paris, 10.000 Orang Protes Serangan Israel ke Rafah

Global
Jaring Penghalang Pemandangan Gunung Fuji Jepang Dibolongi Orang

Jaring Penghalang Pemandangan Gunung Fuji Jepang Dibolongi Orang

Global
Jaksa Agung Peru Tuduh Presiden Terima Suap Berupa Jam Tangan

Jaksa Agung Peru Tuduh Presiden Terima Suap Berupa Jam Tangan

Global
Rangkuman Hari Ke-824 Serangan Rusia ke Ukraina: Terkait Pembicaraan Damai | Serangan Rusia, 3 Tewas

Rangkuman Hari Ke-824 Serangan Rusia ke Ukraina: Terkait Pembicaraan Damai | Serangan Rusia, 3 Tewas

Global
Korsel Rilis Video Peluncuran Satelit Korut yang Gagal karena Meledak

Korsel Rilis Video Peluncuran Satelit Korut yang Gagal karena Meledak

Global
PBB: Kecil Kemungkinan Korban Longsor Papua Nugini Selamat

PBB: Kecil Kemungkinan Korban Longsor Papua Nugini Selamat

Global
Peringatan Besar Hezbollah untuk Israel: Tunggu Kejutan dari Kami

Peringatan Besar Hezbollah untuk Israel: Tunggu Kejutan dari Kami

Global
Serangan Israel Bakar Hidup-hidup Pengungsi Rafah, Saksi Mata Gambarkan Kengerian

Serangan Israel Bakar Hidup-hidup Pengungsi Rafah, Saksi Mata Gambarkan Kengerian

Global
Presiden Ukraina Desak Sekutu agar Rusia Lakukan Perundingan Damai

Presiden Ukraina Desak Sekutu agar Rusia Lakukan Perundingan Damai

Global
Khawatir Terjadi Longsor Susulan di Papua Nugini, 7.900 Orang Dievakuasi

Khawatir Terjadi Longsor Susulan di Papua Nugini, 7.900 Orang Dievakuasi

Global
Para Pembelot Korea Utara Sulit Cari Pekerjaan dan Terancam Dipulangkan

Para Pembelot Korea Utara Sulit Cari Pekerjaan dan Terancam Dipulangkan

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke