Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Membuat Roti Bakar Madu untuk Menu Sarapan

Kompas.com - 30/12/2022, 22:03 WIB
Nuril Laili Azizah

Penulis

Sumber Ipusnas

KOMPAS.com - Roti merupakan menu sarapan yang praktis untuk disiapkan, kamu bisa membuat roti bakar.

Roti bakar madu mudah dibuat dengan bahan sederhana, yaitu lembar roti gandum, madu, dan mentega. 

Simak resep roti bakar madu untuk sarapan, dikutip dari buku "Ragam Menu Sarapan Dari Nusantara Hingga Dunia" (2013) karya Ike P Sari terbitan KATAHATI.

Baca juga:

Resep roti bakar madu

Bahan:

  • 4 lembar roti gandum
  • 5 sdm madu asli
  • 1 sdm mentega

Baca juga: Resep Roti Bakar Cokelat Teflon, Camilan Nonton Bola yang Praktis

Cara membuat roti bakar madu:

1. Olesi satu sisi roti gandum dengan mentega.

2. Balik dan olesi sisi lain dengan madu asli.

3. Lipat jadi dua berbentuk segitiga.

4. Panggang dalam pemanggang roti atau panggangan lainnya sampai panas dan menguning.

5. Angkat, kucurkan madu di atas roti lalu hidangkan hangat.

Buku "Ragam Menu Sarapan Dari Nusantara Hingga Dunia" (2013) karya Ike P Sari terbitan KATAHATI.

 
 
 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

A post shared by Foodplace (@my.foodplace)

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com