Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Resep Stroberi Yoghurt Smoothies, Minuman Sehat dan Segar

KOMPAS.com - Yoghurt dikenal sebagai produk susu yang mengandung probiotik, menjaga kesehatan dan mencegah gangguan pencernaan, dikutip dari laman Healthline.

Yoghurt dapat dikonsumsi langsung atau diolah menjadi smoothies segar dengan buah-buahan.

Padukan bersama buah stroberi yang kaya akan vitamin C, vitamin B9, dan potasium, baik dikonsumsi untuk menambah antioksidan serta dapat mengatur gula darah.

Kamu bisa membuat stroberi yoghurt smoothies dengan mudah, hanya satu langkah penyajian.

Simak resep stroberi yoghurt smoothies, dikutip dari laman Taste.com.au, berikut penjelasan selengkapnya.

  • Resep Smoothies Pisang Yoghurt, Tambah Topping Oreo biar Crunchy
  • Kalori Kental Manis di Aneka Resep Smoothies

Cara membuat stroberi yoghurt smoothies:

1. Tempatkan stroberi, yoghurt beku, dan susu dalam blender. Blender sampai lembut dan berbusa. Tuang dalam gelas dan sajikan.

https://www.kompas.com/food/read/2022/10/05/200500375/resep-stroberi-yoghurt-smoothies-minuman-sehat-dan-segar

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke