Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lulus S1, Lanjut S2 atau Langsung Kerja? Simak Tips ala Ditjen Dikti

Kompas.com - 12/12/2023, 19:15 WIB
Mahar Prastiwi,
Dian Ihsan

Tim Redaksi

4. Konsultasikan rencanamu

Jika kamu masih belum bisa mengambil keputusan, jangan ragu untuk mencari masukan dan saran dari orang-orang terdekat. Seperti teman, keluarga, dosen atau alumni.

Dengan berkonsultasi, kamu akan mendapatkan wawasan tambahan yang dapat membantumu dalam proses pengambilan keputusan.

Baca juga: Biaya Kuliah S2 dan S3 IPB University, Buka Pendaftaran 2024

Demikian tips bagi lulusan S1 yang masih dilema mau langsung bekerja atau melanjutkan kuliah S2.

Dengan tips dari Ditjen Dikti Kemendikbud Ristek ini, bisa membantu kamu agar segera memutuskan langkah apa yang harus diambil setelah lulus S1.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com