Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

8.396 Siswa PAUD-SMA Jadi Yatim/Piatu karena Orangtua Kena Covid

Kompas.com - 05/09/2021, 13:12 WIB
Albertus Adit

Penulis

Pendidikan anak harus terpenuhi

Menteri Bintang itu mengunjungi tiga anak yang kehilangan orangtua karena meninggal dunia akibat Covid-19 dan diasuh oleh kakak kandungnya.

Dia menegaskan bahwa kehadiran Kemen PPPA bersama Forum Zakat bertujuan untuk memastikan pendidikan anak-anak dapat terpenuhi.

Kemen PPPA juga akan berkoordinasi dan berkomunikasi intens dengan Kementerian/Lembaga terkait serta Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak untuk menjamin pendidikan dan keberlangsungan hidup anak.

Baca juga: Dokter RSA UGM: Apa Itu Long Covid? Yuk Kenali Gejalanya

"Kehadiran kami disini untuk memastikan anak-anak yang kehilangan orangtua mendapatkan pendampingan psikis agar lebih kuat, serta memastikan hak pendidikan dan kebutuhan dasar mereka terpenuhi," terangnya.

Menurutnya, anak-anak ini memiliki karakteristik dan kondisi yang berbeda untuk itu diperlukan pola penanganan berkelanjutan terhadap anak yang kehilangan orangtua akibat terpapar Covid-19.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com