Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

8 Universitas dengan Lulusan Paling Mudah Dapat Kerja Versi QS GER 2022

KOMPAS.com - Menurut lembaga pemeringkatan universitas Quacquarelli Symonds yang mengeluarkan QS Graduate Employability Rankings (GER) 2022, ada 8 universitas di Indonesia yang memiliki lulusan cepat dapat kerja.

Pemeringkatan dari QS GER 2022 menggunakan beberapa indikator, yakni:

1. Partnerships with Employers (25 persen)

2. Graduate Employment Rate (10 persen)

3. Employer-Student Connections (10 persen)

4. Alumni Outcomes (25 persen)

5. Employer Reputation (30 persen).

8 universitas dengan lulusan paling mudah dapat kerja

Melansir dari laman topuniversities, berikut 8 universitas dengan lulusan paling mudah dapat kerja versi QS GER 2022.

1. Universitas Diponegoro (Undip)

  • Peringkat dunia: 251-300

2. Universitas Indonesia (UI)

  • Peringkat dunia: 251-300

3. Universitas Airlangga (Unair)

  • Peringkat dunia: 301-500

4. Institut Teknologi Bandung (ITB)

5. Universitas Gadjah Mada (UGM)

  • Peringkat dunia: 301-500

6. Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS)

  • Peringkat dunia: 301-500

7. Universitas Bina Nusantara (Binus)

  • Peringkat dunia: 501+

8. Universitas Brawijaya (UB)

Demikian 8 universitas di Indonesia dengan lulusan paling mudah dapat kerja versi QS GER 2022. Dari 8 universitas ini, adakah perguruan tinggi incaranmu?

https://www.kompas.com/edu/read/2022/08/31/060700971/8-universitas-dengan-lulusan-paling-mudah-dapat-kerja-versi-qs-ger-2022

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke