Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Luna 2, Wahana Antariksa Uni Soviet yang Menabrak Permukaan Bulan...

Kompas.com - 14/09/2022, 18:40 WIB
Ahmad Suudi,
Bayu Galih

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Selama Perang Dingin yang terjadi, setelah Perang Dunia II, terjadi kompetisi jelajah luar angkasa antara Uni Soviet dan Amerika Serikat (AS), dari tahun 1957 sampai 1969 yang dikenal sebagai space race.

Persaingan eksplorasi luar angkasa untuk mengembangkan senjata itu justru berhasil mengantarkan manusia mengakses lebih jauh pengetahuan antariksa.

Dilansir dari History.com, misi Neil Armstrong, Buzz Aldrin, dan Michael Collins dengan wahana antariksa Apollo 11 menginjak bulan pada 20 Juli 1969, menjadi keunggulan AS dalam kompetisi ini.

Namun, Uni Soviet beberapa kali membuat AS resah dengan pencapaiannya, di antaranya peluncuran wahana antariksa Sputnik 1, Luna 2, dan Luna 9.

Baca juga: Jelajah Luar Angkasa Sejak 1977, Ini Fakta-fakta Menarik Wahana Antariksa Voyager 1

Sputnik 1 adalah satelit buatan yang tembus ke luar angkasa pada 1957.

Sedangkan, Luna 2 merupakan wahana antariksa pertama yang sampai di bulan pada 1959, dan Luna 9 yang mendarat mulus pada 1966.

Geger Sputnik 1

Saat peluncurannya ke luar angkasa untuk mengelilingi bumi pada 4 Oktober 1957, Sputnik 1 langsung membuat AS geger.

Selain kaget adanya pencapaian baru, mereka juga khawatir Uni Soviet akan memanfatkannya untuk meningkatkan persenjataan yang bisa ditembakkan dari luar angkasa.

Pejabat AS pun merasa mendapatkan teguran keras, setelah mereka mengeklaim lebih unggul dalam bidang teknologi dan keilmuan, tetapi tersalip Uni Soviet.

Baca juga: NASA Siapkan Artemis I untuk Misi Eksplorasi Bulan, Ini Bedanya dengan Apollo

Percepatan proyek luar angkasa pun dilakukan AS dan empat bulan kemudian satelit pertama mereka yang bernama Explorer meluncur ke ruang orbit bumi.

Di sisi lain, Uni Soviet memanfaatkan kondisi itu untuk menyebarkan propaganda pada sejumlah negara untuk masuk ke poros komunis mereka.

Janji untuk memberikan bantuan teknologi dan jenis bantuan lain, menjadi tawaran andalan mereka agar semakin banyak negara masuk Blok Timur yang didominasi Uni Soviet.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

[VIDEO] Hoaks Laga Indonesia Vs Guinea Diulang karena Wasit Terbukti Curang

[VIDEO] Hoaks Laga Indonesia Vs Guinea Diulang karena Wasit Terbukti Curang

Hoaks atau Fakta
[KLARIFIKASI] Tidak Ada Bukti Boneka Pinocchio Dibuat dari Kulit dan Rambut Budak

[KLARIFIKASI] Tidak Ada Bukti Boneka Pinocchio Dibuat dari Kulit dan Rambut Budak

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] FIFA dan AFC Blacklist Timnas Uzbekistan karena Terbukti Doping

[HOAKS] FIFA dan AFC Blacklist Timnas Uzbekistan karena Terbukti Doping

Hoaks atau Fakta
Mitos dan Fakta Seputar Metode Kontrasepsi Vasektomi

Mitos dan Fakta Seputar Metode Kontrasepsi Vasektomi

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] WN Rusia Dideportasi karena Bantu Tangkap Mafia Narkoba

[HOAKS] WN Rusia Dideportasi karena Bantu Tangkap Mafia Narkoba

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Pada Mei 2024, PSSI Pastikan Indonesia Vs Portugal Digelar September

[HOAKS] Pada Mei 2024, PSSI Pastikan Indonesia Vs Portugal Digelar September

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Guinea Didiskualifikasi dari Olimpiade karena Ada Pemain Berusia 25 Tahun

[HOAKS] Guinea Didiskualifikasi dari Olimpiade karena Ada Pemain Berusia 25 Tahun

Hoaks atau Fakta
Penjelasan soal Data Korban Tewas di Gaza Versi PBB, 24.686 Teridentifikasi

Penjelasan soal Data Korban Tewas di Gaza Versi PBB, 24.686 Teridentifikasi

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Foto Roosevelt Memburu Triceratops Terakhir pada 1908

[HOAKS] Foto Roosevelt Memburu Triceratops Terakhir pada 1908

Hoaks atau Fakta
[VIDEO] Hoaks! Pengurangan Populasi Jadi 800 Juta Jiwa pada 2030

[VIDEO] Hoaks! Pengurangan Populasi Jadi 800 Juta Jiwa pada 2030

Hoaks atau Fakta
INFOGRAFIK: Beredar Hoaks Pasukan Rusia Hadir di Gaza untuk Bantu Palestina

INFOGRAFIK: Beredar Hoaks Pasukan Rusia Hadir di Gaza untuk Bantu Palestina

Hoaks atau Fakta
INFOGRAFIK: Hoaks Timnas Guinea Didiskualifikasi dari Olimpiade Paris, Simak Bantahannya

INFOGRAFIK: Hoaks Timnas Guinea Didiskualifikasi dari Olimpiade Paris, Simak Bantahannya

Hoaks atau Fakta
Tidak Ada Bukti Kastil Terbengkalai di Perancis Milik Korban Titanic

Tidak Ada Bukti Kastil Terbengkalai di Perancis Milik Korban Titanic

Hoaks atau Fakta
Bagaimana Status Keanggotaan Palestina di PBB?

Bagaimana Status Keanggotaan Palestina di PBB?

Hoaks atau Fakta
Klub Eropa dengan Rekor Tak Terkalahkan, dari Benfica sampai Leverkusen

Klub Eropa dengan Rekor Tak Terkalahkan, dari Benfica sampai Leverkusen

Data dan Fakta
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com