Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

INFOGRAFIK: Syarat dan Cara Daftar Vaksinasi untuk Usia 50 Tahun ke Atas

Kompas.com - 25/05/2021, 16:05 WIB
Akbar Bhayu Tamtomo,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Kementerian Kesehatan (Kemenkes) memulai kegiatan vakinasi Covid-19 untuk kelompok usia di atas 50 tahun atau kelahiran minimal 1971 pada Senin (24/5/2021).

Pelaksanaan vaksinasi akan dilakukan di Balai Besar Pelatihan Kesehatan (BBPK) Jakarta Kampus Hang Jebat.

Berdasarkan informasi yang tertera di akun Twitter resmi Kemenkes, vaksinasi tersebut berlaku bagi masyarakat KTP DKI maupun non-DKI.

Baca juga: Vaksinasi untuk Usia 50 Tahun ke Atas Dimulai, Syarat dan Cara Daftar

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Kementerian Kesehatan RI (@kemenkes_ri)

Baca juga: [HOAKS] Perempuan Haid Dilarang Menerima Vaksin Covid-19

Bagi Anda yang ingin mengikuti vaksinasi ini, maka harus melakukan pendaftaran melalui Loket.com agar mendapatkan e-voucher.

Lantas, bagaimana cara mendaftar dan syarat apa saja yang dibutuhkan?

Informasi lebih lengkapnya dapat disimak di infografik berikut!

KOMPAS.com/Akbar Bhayu Tamtomo Infografik: Syarat dan Cara Daftar Vaksinasi untuk Usia 50 Tahun ke Atas

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com