Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jadwal dan Lokasi Tes SKD CPNS BKKBN Sudah Dirilis, Ini Rinciannya

Kompas.com - 24/01/2020, 16:02 WIB
Nur Fitriatus Shalihah,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) telah mengumumkan jadwal dan lokasi tes Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2019.

Pengumuman yang dikeluarkan tersebut bernomor 218/KP.02.01/B2/2020 tentang pelaksanaan SKD CPNS BKKBN 2019.

Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Biro Humas BKN Paryono membenarkan hal tersebut.

"Iya, BKKBN sudah," ujar Paryono kepada Kompas.com, Jumat (24/01/2020).

Baca juga: Jadwal dan Lokasi Tes SKD CPNS 2019 di Kemenkumham Diumumkan, Ini Detailnya

Berikut ini jadwal lengkap dan lokasi tes SKD BKKBN:

Provinsi DKI Jakarta

  • Lokasi: Kanreg V BKN Jakarta
  • Alamat: Jl. Raya Ciracas No. 36, RT. 2/RW. 11, Klp. Dua Wetan, Kec. Ciracas, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibu Kota Jakarta 13730
  • Jadwal: 8-9 Februari 2020

Provinsi Aceh

  • Lokasi: Kanreg XIII BKN Aceh
  • Alamat: Jl. Bandara Sultan Iskandar Muda, Gani, Ingin Jaya, Gani, Aceh, Kabupaten Aceh Besar, Aceh 24411
  • Jadwal: 4-5 Februari 2020

Provinsi Banten

  • Lokasi: UPT BKN SERANG
  • Alamat: Jl. KH. Sokhari No. 40, Cipare, Kec. Serang, Kota Serang, Banten 42117
  • Jadwal: 30-31 Januari 2020

Provinsi Bengkulu

  • Lokasi: UPT BKN BENGKULU
  • Alamat: Pematang Gubernur, Muara Bangka Hulu, Kota Bengkulu, Bengkulu 38119
  • Jadwal: 28 Januari 2020

Provinsi DIY

  • Lokasi: Kanreg I BKN Yogyakarta
  • Alamat: Jl. Magelang Km. 7.5, Yogyakarta 55285
  • Jadwal: 15 Februari 2020

Provinsi Gorontalo

  • Lokasi: UPT BKN GORONTALO
  • Alamat: Jl. H. D. I. Rachman, Hepuhulawa, Limboto, Kota Gorontalo, Gorontalo 96181
  • Jadwal: 27 Januari 2020

Provinsi Jambi

  • Lokasi: UPT BKN JAMBI
  • Alamat: Jl. Kapten Pattimura No. 90, Kelurahan Simpang IV Sipin, Kecamatan Telanaipura, Kota Jambi
  • Jadwal: 10 Februari 2020

Baca juga: BPOM Umumkan Jadwal dan Lokasi Tes SKD CPNS 2019, Simak Informasinya

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com