Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tak Ada Pakan Saat Covid-19, Ratusan Ribu Anak Ayam Dikubur Hidup-hidup di Iran

Kompas.com - 19/04/2020, 16:45 WIB
Miranti Kencana Wirawan

Penulis

TEHERAN, KOMPAS.com - Ratusan ribu anak ayam dikubur hidup-hidup di Iran pada Jumat (17/4/2020) karena kekurangan pakan akibat wabah virus corona

Sebuah rekaman video memperlihatkan ratusan ribu anak ayam hidup dikeluarkan dari sebuah truk besar.

Sementara sebuah alat berat jenis buldoser mendorong tanah untuk mengubur ratusan ribu anak ayam hidup-hidup.

Baca juga: Terapi Plasma, Kunci Iran Tekan Angka Kematian akibat Virus Corona

Dikutip Al-Arabiya English, seorang pria dalam video berkata, total binatang malang yang dikubur sebanyak 116.640 ekor. Video itu memicu protes warganet Iran di media sosial.

Iran mengalami krisis penurunan harga ayam hidup dan anak ayam berumur satu hari. Mereka juga kekurangan jagung dan kedelai. 

Baca juga: Selebgram Iran Dijuluki Zombie Angelina Jolie Terinfeksi Virus Corona

Kepala asosiasi produsen anak ayam berumur satu hari, Mohammad Reza Sedigh mengatakan kepada kantor berita semi-resmi ISNA pada Sabtu (18/4/2020).

Dia mengeluhkan semua krisis itu, juga masalah-masalah lain yang dihadapi peternak unggas di Iran sejak wabah virus corona melanda 'Negeri Persia' itu.

"Berbagi gambar (anak ayam yang dikubur) secara daring mungkin memiliki tujuan tertentu di belakangnya," ujar Sedigh kepada kantor berita ISNA.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

AS Akui Penggunaan Senjata oleh Israel di Gaza Telah Langgar Hukum Internasional

AS Akui Penggunaan Senjata oleh Israel di Gaza Telah Langgar Hukum Internasional

Global
[POPULER GLOBAL] Netanyahu Tanggapi Ancaman Biden | Pembicaraan Gencatan Senjata Gaza Gagal

[POPULER GLOBAL] Netanyahu Tanggapi Ancaman Biden | Pembicaraan Gencatan Senjata Gaza Gagal

Global
Saat Dokter Jantung Ladeni Warganet yang Sebut Non-Perokok sebagai Pecundang...

Saat Dokter Jantung Ladeni Warganet yang Sebut Non-Perokok sebagai Pecundang...

Global
Agungkan Budaya Gila Kerja, Petinggi Mesin Pencari Terbesar China Malah Blunder

Agungkan Budaya Gila Kerja, Petinggi Mesin Pencari Terbesar China Malah Blunder

Global
Karyawan Ini Nekat Terbang Sebentar ke Italia demi Makan Pizza, Padahal Besok Kerja

Karyawan Ini Nekat Terbang Sebentar ke Italia demi Makan Pizza, Padahal Besok Kerja

Global
Warga Israel Bakar Kompleks Gedung UNRWA di Yerusalem Timur

Warga Israel Bakar Kompleks Gedung UNRWA di Yerusalem Timur

Global
100.000 Orang Terpaksa Tinggalkan Rafah Gaza di Bawah Ancaman Serangan Darat Israel

100.000 Orang Terpaksa Tinggalkan Rafah Gaza di Bawah Ancaman Serangan Darat Israel

Global
Jeda Pengiriman Senjata AS Tak Berdampak, Israel Terus Gempur Rafah

Jeda Pengiriman Senjata AS Tak Berdampak, Israel Terus Gempur Rafah

Global
Kontestan Israel Lolos ke Final Kontes Lagu Eurovision, Tuai Kecaman

Kontestan Israel Lolos ke Final Kontes Lagu Eurovision, Tuai Kecaman

Global
Selama 2024, Heatstroke di Thailand Sebabkan 61 Kematian

Selama 2024, Heatstroke di Thailand Sebabkan 61 Kematian

Global
Mesir Ungkap Kunci Hamas dan Israel jika Ingin Capai Kesepakatan Gencatan Senjata Gaza

Mesir Ungkap Kunci Hamas dan Israel jika Ingin Capai Kesepakatan Gencatan Senjata Gaza

Global
Perundingan Gencatan Senjata Gaza di Kairo Berakhir Tanpa Kesepakatan

Perundingan Gencatan Senjata Gaza di Kairo Berakhir Tanpa Kesepakatan

Global
PRT di Thailand Ini Ternyata Belum Pasti Akan Terima Warisan Rp 43,5 Miliar dari Majikan yang Bunuh Diri, Kok Bisa?

PRT di Thailand Ini Ternyata Belum Pasti Akan Terima Warisan Rp 43,5 Miliar dari Majikan yang Bunuh Diri, Kok Bisa?

Global
Rangkuman Hari Ke-806 Serangan Rusia ke Ukraina: Presiden Pecat Pengawalnya | Serangan Drone Terjauh Ukraina

Rangkuman Hari Ke-806 Serangan Rusia ke Ukraina: Presiden Pecat Pengawalnya | Serangan Drone Terjauh Ukraina

Global
Meski Diprotes di Kontes Lagu Eurovision, Kontestan Israel Maju ke Final

Meski Diprotes di Kontes Lagu Eurovision, Kontestan Israel Maju ke Final

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com